MENU TUTUP

AWAL TAHUN 2022 POLSEK MINAS BERSAMA STAKE HOLDER TERKAIT DORONG CAPAIAN VAKSIN

Senin, 03 Januari 2022 | 10:36:26 WIB Dibaca : 970 Kali
AWAL TAHUN 2022 POLSEK MINAS BERSAMA STAKE HOLDER TERKAIT DORONG CAPAIAN VAKSIN

MINAS, CATATANRIAU.com | Memasuki awal tahun 2022 Polsek Minas, Koramil Minas dan Puskesmas Minas dorong capaian vaksin Kecamatan Minas, Personel Polsek Minas bergabung bersama Koramil Minas serta Puskesmas Minas ikut serta mengajak masyarakat dengan cara langsung turun  kejalan Lintas didepan Pos PPKM Covid-19 Pasar Minas Jl. Yos Sudarso Km. 30 Minas, sekaligus melaksanakan kegiatan pengamanan dan monitoring pelaksanaan vaksinasi covid-19 di Puskesmas Minas, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Senin (03/01/2022) Pagi.

Dalam kegiatan ini, Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane, SH dan anggota Polsek Minas juga melaksanakan upaya pencegahan Covid-19, seperti memberikan himbauan terkait selalu menggunakan masker, menjaga jarak, tidak berkerumun dan mencuci tangan sebelum melaksanakan Vaksinasi Covid-19.

Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane, SH menuturkan bahwa kegiatan ini dilaksanakan merupakan tugas wajib Polri dalam rangka mengawal dan mensukseskan program Pemerintah terkait vaksinasi covid-19.

 

"Ayo semua warga ikut vaksin, Semoga dengan adanya vaksinasi ini bisa segera terwujud Herd Immunity diwilayah Kecamatan Minas", ujarnya.***


Sumber : Humas Polsek Minas



Berita Terkait +

Raker PWI Pelalawan 2022 Di Padang, Apresiasi Para Panelis

Kali Ini Babinsa Koramil 04/Perawang Ajak Warga Binaan di Jalan Pemda Agar Peduli Kebersihan Lingkungan Serta Kesehatan

Babinsa Koramil 04/Perawang Sertu Sarju Giat Pengecekan Anak Penderita Stunting di Kampung Tualang

Waka Polres dan Dua Kasat Polres Inhu Dimutasi, Ini Penggantinya

Bupati Alfedri Resmikan Asrama Putra dan Putri Ponpes Tahfidz Nurul Furqon

Bupati Resmikan Ponpes dan Lakukan Pemancangan Pembangunan Mesjid Annizham

PT Arara Abadi Dirikan 2 Posko Satgas Karhutla di Desa Kesuma

Sekda Siak Arfan Usman Resmikan Gedung Kantor MWC NU di Kecamatan Bungaraya

Jhonny Charles Harapkan Gernas BBI dan BBWI Bisa Tingkatkan Perekonomian Riau

Bupati Kampar berikan bantuan kepada korban kebakaran dan masyarakat terdampak Covid-19

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan