MENU TUTUP

Sempena HUT Bhayangkara Ke 72, Polsek Kandis Lakukan Goro Di Masjid

Ahad, 03 Juni 2018 | 16:46:14 WIB Dibaca : 2748 Kali
Sempena HUT Bhayangkara Ke 72,   Polsek Kandis Lakukan Goro Di Masjid

 

 


KANDIS-Dalam upaya mendekatkan diri antara Polri dan masyarakat, Polsek Kandis beserta jajarannya melakukan kegiatan gotong royong (Goro) di salah satu Masjid yang ada di Kelurahan Telaga Sam-Sam yaitu Masjid Al Hidayah. Kegiatan ini dalam sempena HUT Bhayangkara Ke 72 yang tak lama lagi akan di gelar.

 

Untuk Kapolsek Kandis Kompol Panangian Samosir SH M.Si bersama Waka Polsek Kandis AKP Syafnil serta para personel Polsek Kandis lainnya.

 

"Kita melaksanakan kegiatan Goro ini dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara ke 72. Nah kita berharap apa yang kita lakukan ini dapat mengimplementasikan bahwa Polri dan masyarakat saling bersinergi,"kata Kapolsek Kandis Kompol Panangian Samosir SH M.Si kepada media ini Sabtu Pagi (2/6).

 


Masih menurut Kapolsek Kandis lagi, kedekatan Polri dan masyarakat merupakan hal yang harus digalakkan dalam upaya menjaga stabilitas Kamtibmas yang ada. 

 

"Melalui kegiatan Goro ini juga kita berharap, kebersamaan Polri dan masyarakat selaku dekat sehingga stabilitas keamanan Kamtibmas bisa selalu terjaga dan mencapai keamanan bersama,"imbuhnya.

 

Kegiatan Goro tersebut berlangsung lebih kurang dua jam. Sejumlah Goro juga dilakukan di tempat lainnya. 



Berita Terkait +

Kapolsek Minas & Personil Ikuti Serta Lakukan Pengamanan Pawai Ta'aruf Pembukaan Stand Bazar MTQ Ke-XXII Tingkat Kecamatan Minas 

Bupati Alfedri Bangga Anak Siak Lulus Dari BTP Bisa Kerja di Luar Negeri

Wakil Jaksa Agung RI Lakukan Kunker Ke Kejari Kampar

Babinsa Koramil 03/Minas Giat Pendampingan PMK di Kampung Sungai Selodang

Sempena Mendekatnya Lebaran Idul Fitri, Danramil 11/PWK Kandis Perketat Pengawasan Posko Covid-19

Sambangi 2 Panti Asuhan, YR 15 CI @ Duri Bagikan Sembako Ditengah Pandemi Covid-19

Pemkab Siak Gelar Acara Menyambut Nuzul Quran 1444 H / 2023 M, Ini Tema Yang Diusung

Bupati Alfedri Tanam Perdana Kebun PSR Sialang Baru di Kecamatan Lubuk Dalam

Personil Polsek Minas Patroli C3, Guna Antisipasi Kejahatan & Kriminalitas 

Terimakasih ....PH Maruli Silaban & Partners, Perjuangan Gugatan Budiman dan David Sihombing di PN Pekanbaru Menang

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

2

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik

3

Serah Terima Konstruksi Tepat Waktu, PT Adhi Jalintim Riau Resmi Memulai Masa Layanan

4

Daftar Pertama, Dr.Afni: Saya Kader Nasdem

5

Founder RiaL: Pekanbaru Cermin Kemajuan Riau, saatnya Dipimpin Pemuda

6

Revolusi Digital: Tantangan dan Peluang Bagi Pekerja di Era Modern