MENU TUTUP

Polsek Kuantan Hilir Pasang Spanduk Himbauan Larangan Aktivitas Peti Diwilkumnya

Rabu, 13 Oktober 2021 | 14:38:53 WIB Dibaca : 1614 Kali
Polsek Kuantan Hilir  Pasang Spanduk Himbauan Larangan Aktivitas Peti Diwilkumnya

 


KUANSING, CATATANRIAU.com • Dalam upaya  memelihara situasi kamtibmas serta   mengingatkan warga tentang dampak buruk kegiatan Peti ( pertambangan emas tampa izin ) , personil  Polsek Kuantan hilir bersama Personil Koramil 07 Kuantan hilir lakukan pemasangan spanduk/ benner himbauan peti,pada hari Rabu .(13/10/2021).

 

Kegiatan pemasangan spanduk/ benner tentang  larangan kegiatan Peti  dimaksudkan untuk mengingatkan serta sosialisasi kepada warga terkait himbauan dari Polsek Kuantan hilir tentang "larangan melakukan penambangan emas tanpa izin (Peti) di wilayah hukum Polsek Kuantan hilir,"Terang Kapolsek kuantan hilir Iptu Asri, S, Sos,.MH kepada awak media ini.

 

Pemasangan spanduk/ benner larangan aktivitas Peti sesuai dengan perintah dari Kapolda Riau serta Kapolres Kuansing  tentang Penghentian aktivitas kegiatan Peti ( Petambangan Emas Tampa Izin ) dikabupaten Kuantan Singingi(Kuansing)-Riau.

 

Adapun lokasi yang dilakukan pemasangan benner yaitu, di seluruh wilayah hukum Polsek Kuantan hilir.

 

Pada kesempatan ini salah seorang warga yang ditemui Sdr.aan menyambut baik dan  mengapresiasi langkah Polsek Kuantan hilir yang  melakukan larangan kegiatan Peti (Dompeng) Tampa izin , hal ini sangat penting untuk mengingatkan warga akan dampak buruk serta  kerusakan lingkungan akibat kegiatan Peti,"ucapnya, Inspektur satu yang terkenal ramah dan santun tersebut kepada masyarakat.

 

Kapolsek kuantan hilir  mengatakan , kegiatan pemasangan spanduk /benner serta himbauan dan sosialisas  tentang larangan kegiatan Peti ini kita lakukan untuk mengingatkan masyarakat tentang dampak buruk serta  sanksi dari kegiatan penambangan emas tampa izin selain itu kami berharap melalui kegiatan ini masyarakat lebih mengerti serta meninggalkan perkerjaan  Peti dengan harapan lingkungan kita tetap terpelihara dari  kerusakan ,"ucap Kapolsek kuantan hilir,"Imbuhnya.***



Laporan: Ridhomagribi



Berita Terkait +

Putus Penyebaran Covid-19 Yang Kian Mengkhawatirkan, Tiga Pilar Minas Timur Semprotkan Disinfektan

Pemkab Rohul Raih Opini WTP Lima Kali Berturut-Turut

Camat Yudha Rajasa Dukung Penuh Dan Ikut Dampingi Kapolsek Dalam Giat Jumat Curhat Polsek Koto Gasib

AKBP Birma Pimpin Giat Ops Yustisi di Minas, Sejumlah Warga Masih Ditemui Tak Pakai Masker

Cegah Peredaran Narkoba, Serda M Maruli Komsos Tentang Bahaya Narkoba di Kampung Minas Timur

Polsek Ukui Tingkatkan Patroli C3 Siang dan Malam

Babinsa Koramil 03/Minas Rutin Sosialisasikan Prokes di Pasar Tradisional, Cegah Penularan Covid-19

Besok Pagi, MUI Kampar Adakan Seminar Online Bagi Guru MDTA & Disiarkan di Radio RAMA FM

Bawaslu Rokan Hilir Persiapkan Personil Memasuki Tahapan Kampanye

Polsek Kerumutan Pasang 5 Plang Himbauan Larangan Karhutla

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kontingen Kecamatan Minas Optimis Boyong Prestasi Pada Gelaran POPDA Se-Kabupaten Siak Tahun 2024

2

PDIP dan PKB Memiliki Histori, M Shohibul Ahsan, SE Daftar Calon Wakil Bupati Pelalawan Ke PDIP

3

Lagi, Polsek Rengat Barat dan Polsek Lirik Bekuk Pengedar Sabu

4

Rombongan Gajah Liar Kembali Masuk Kampung Dan Rusak Rumah Warga Di Minas

5

Pertamina Hulu Rokan Pamerkan Inovasi Teknologi di Oman Petroleum & Energy Show 2024

6

Cabut Laporan di Polisi, Rektor Unri Segera Dapat Hadiah dari Ketua KNPI Riau