MENU TUTUP

Pelaksanaan Swab Antigen terhadap Personil Polres Kuansing

Kamis, 09 September 2021 | 19:10:10 WIB Dibaca : 995 Kali
Pelaksanaan Swab Antigen terhadap Personil Polres Kuansing

Laporan : Ridho Magribi


KUANSING, CATATANRIAU.com • Personil Polres Kuansing mengikuti pelaksanaan Swab Antigen Kamis (09/09/2021) pagi, bertempat di Mako Polres  Kuantan Singingi,pelaksanaan Swab Antigen tersebut dilakukan kepada Personil Sat shabara.

 

Dalam kegiatan Swab Antigen tersebut di pimpin oleh Kabag Sumda Kompol Yanuardi SH., MH dengan didampingi Petugas Pelaksana Swab antigen dari Poliklinik Polres Kuansing Sdri;
Tri Eni Putri, Amk Pengatur TK I, Siti Astari, S.Keb.

 

Kapolres Kuansing AKBP Rendra Oktha Dinata S.I.K.,M.Si membenarkan kegiatan tersebut dan melalui Kabag Sumda Kompol Yanuardi SH.,MH mengatakan bahwa Pelaksanaan Swab Antigen dilakukan karena kita duga adanya kontak erat mereka dengan orang yang terpapar covid 19, sedangkan personil yang di Swab Antigen sebanyak 9 orang antara lain; Kasat Sabhara AKP Hajjarul Aswadi, Aiptu Syaidina Ali,
Aipda  Andi Firman, Bripka Rizki Wahyu,
Bripka Ongki Alexsander,
Brigadir Doni Haryadi, 
Brigadir Ardi Ahsyah, Bripda Bima Satria,
Bripda Dio Dwinata dengan hasil seluruh Personil yang di Swab Antigen Negatif (-)
Kegiatan tersebut selesai pukul 09.00 wib,  dengan tetap melakukan protkes covid 19 selama kegiatan," tutup Yanuardi.***


 



Berita Terkait +

PT RAPP Umumkan Pemenang Anugerah Jurnalistik APRIL- APR 2022

Sekda Rohul Ikuti Rembuk Stunting Provinsi Riau Tahun 2024

Seolah Tak Hiraukan Himbauan Warga Duri Padati Ruas Jalan Sudirman- Hangtuah

Ketua ICCI Kampar : Sahat Maruli Siregar S.H M.H, Audensi Dan Silaturahmi Dengan Pj Bupati Kampar Muhammad Firdaus, SE, MM

Babinsa Koramil 04/Perawang Serda Deddy H Giat Pengecekan Anak Stunting di Kampung Keranji Guguh

Hadiri Pelaksanaan Upacara HUT PGRI & HGN 2023 di SMK N 1, Ini Pesan Kapolsek Minas

Serda Mayus Maruli Kembali Lakukan  Giat Pengecekan Anak Penderita Stunting di Minas Timur

Kejari Pelalawan Dapat Penghargaan Terbaik Dua Se Riau Perkara Pidsus

Cek Ketersediaan Migor, Polsek Bunut Kembali Sambangi Toko Milik Warga

Antisipasi Penyebaran Covid-19 Polsek Madau Beserta Lurah Gajah Sakti Giat Penyemprotan Disinfektan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polsek Peranap Bekuk 2 Pengedar Sabu dan Polsek Pasir Penyu Amankan 1 Tersangka

2

Cabuli ABG 13 Tahun, Pria Berambut Pirang Diringkus Polsek Siak Hulu

3

Babinsa Koramil 03 Minas Giat Komsos Nilai-nilai Pancasila Kepada Siswa Siswi SMAN 1 Minas

4

Pengembangan Kasus Otoy, Pengedar Sabu di Lirik Kembali Diringkus, BB 2,60 Gram

5

Pria Dipenjara Karena Sebarkan Konten Pornografi Pasca Putus Dengan Pacar

6

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa