MENU TUTUP

Wabup Inhil Terima Hasil Kajian Penyelenggaraan Pelayanan Air Bersih PDAM-TI Dari Ombusdman Riau

Jumat, 11 Juni 2021 | 11:59:20 WIB Dibaca : 1105 Kali
Wabup Inhil Terima Hasil Kajian Penyelenggaraan Pelayanan Air Bersih PDAM-TI Dari Ombusdman Riau


INHIL, CATATANRIAU.COM | Wakil Bupati H.Syamsuddim Uti Terima kunjungan sekaligus Hasil kajian Penyelengaraan pelayanan air bersih PDAM-TI Inhil dari Ombudsman perwakilan Provinsi Riau, Kamis (10/6/2021) pagi yang dilaksanakan di lantai 5 Aula Kantor Bupati Jl.Akasia No.1 Tembilahan.

 

Kedatangan Ombudsman ke Kabupaten Indragiri Hilir yang dipimpin oleh H.Ahmad dalam rangka menyerahkan hasil kajian penyelenggaraan pelayanan Air Bersih PDAM-TI yang diterima Wakil Bupati H.Syamsuddin Uti yang didampingi Sekda, Asisten II dan Staf Ahli Bupati turut hadir Kepala Perusahaan Daerah Air Minum - Tirta Indragiri (PDAM-TI), Dinas Pekerjaan Umum, Bappeda, Inspektorat Kabupaten Indragiri Hilir.

 

Mengingat Ombudsman mempunyai beberapa tugas dalam mengawasi BUMN / BUMD dalam penyelenggaraan publik, diantaranya; menerima pengaduan masyarakat, kajian dan pencegahan serta penilaian kepatuhan.

 

Perlu diketahui, bahwa pelayanan publik untuk Kabupaten Indragiri Hilir pada tahun 2019 cukup tinggi dan pada tahun 2020 tidak dilakukan penilaian akibat pendemi Covid-19. Maka dari itu pada tahun 2021 ini dilakukan penilaian seluruh Indonesia secara serentak.

 

Khusus di Kabupaten Indragiri Hilir, penilaian dilakukan dalam rangka membuktikan pengaduan masyarakat atas kinerja PDAM dalam pelayanan air bersih di daerah pesisir.

 

Hasil kajian yang dilakukan berdasarkan data di lapangan yang dikumpulkan semenjak 2019. Ombudsman mengambil data di 3 PDAM yang ada di daerah pesisir Riau, Inhil, Inhu dan Bengkalis disamping itu kita juga melakukan kajian-kajian.

 

Dalam sambutannya Wakil Bupati H.Syamsuddin Uti mengucapkan terima kasih kepada Ombudsman Perwakilan Provinsi Riau yang telah melakukan kajian terhadap penyelenggaraan pelayanan Air Bersih.Hal ini sesuai tugas dan fungsi Ombudsman.

 

“Untuk itu, atas pengaduan masyarakat terhadap layanan publik terkait masalah penyediaan air bersih terus kita lakukan pembenahan,”kata wabup.

 

Lebih lanjut wabup H.Syamsudin Uit mengatakan akan terus mendukung dan mendorong kepada PDAM-TI khususnya yang ada di Inhil agar terus bekerja maksimal dalam memberikan pelayanan air bersih kepada masyarakat.

 

“Saya Syamsuddin Uti sebagai Wakil Bupati akan selalu mendorong kepada PDAM-TI untuk terus bekerja melayani masyarakat,”ucap H.Syamsudin Uti.***


 



Berita Terkait +

Tak Kehabisan Akal Meriahkan HUT RI 76 Dimasa Pandemi, Ibu Kom Gelar Lomba Ini di 2 Kecamatan

Serahkan Bantuan Sembako, Bupati Kampar Apresiasi Kontribusi THL dalam Penanggulangan Covid 19

Syafaruddin Poti dan Robin Hutagalung Bawa Bayi Penderita Tumor di Pekanbaru Ke RSUD Arifin Achmad

Penguatan Binter SKK Migas Serma Benriyadi dan Sertu Joko.P Patroli di Area 6 PT PHR Minas

Bersama Tim Serta Warga Binaan di Rantau Bertuah, Babinsa Koramil Minas Lakukan Patroli Karlahut Rutin

Bupati H Zukri Ucapkan Terimakasih, Tiwa & Rio Atlit Pelalawan Peraih Medali Peparnas

Negara Hadir, Polri Gelar Operasi Yustisi, Sidang Ditempat Bagi Pelanggar Prokes

Cegah Covid-19 Kapolsek & Camat Tambusai Utara Semprotkan Disinfektan Peringati Bhayangkara 74

Polsek Minas Berikan Bantuan Sosial Kepada Kaum Dhuafa Terdampak Covid-19

Diduga Tak Sesuai Spek, Ketua Tim LAI Minta Box Culvert Di Desa Sei Beras-Beras Dibongkar

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

2

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

3

Pastikan Peringatan May Day Aman, Kapolres Pelalawan Hibur Para Buruh

4

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik

5

Serah Terima Konstruksi Tepat Waktu, PT Adhi Jalintim Riau Resmi Memulai Masa Layanan

6

Daftar Pertama, Dr.Afni: Saya Kader Nasdem