MENU TUTUP

Diduga Sudah 5 Bulan Guru Agama di Kabupaten Kampar Belum Terima Gaji Insentif

Selasa, 25 Mei 2021 | 16:22:12 WIB Dibaca : 1777 Kali
Diduga Sudah 5 Bulan Guru Agama di Kabupaten Kampar Belum Terima Gaji Insentif


KAMPAR, CATATANRIAU.COM |  Kesejahteraan guru honorer Kementerian Agama (Kemenag) kabupaten Kampar provinsi Riau, sampai saat ini dinilai masih jauh di bawah harapan. Di sisi lain, nasib guru agama dan guru madrasah non-PNS di Kemenag memang masih menjadi masalah yang tak mudah dipecahkan, dari awal tahun 2021 sampai sekarang belum menerima gaji dari dana Insentif.

 

Pantauan awak media dilapangan, sudah hampir lima bulan para guru agama di kabupaten Kampar tidak menerima gaji dari dana Insentif, para guru agama bertanya tanya, kenapa tak kunjung cair, biasanya mau lebaran macam tahun kemaren itu cair, kami cuma menerima Lima ratus ribu (500) perbulannya, ucap salah seorang guru agama yang tak mau nama dipublikasikan, Senen (24/5/2021) kepada awak media, dengan wajah sedihnya.

 

Selanjutnya dikutip dari media berkasriau.com, pernyataan anggota DPRD Kampar dari Politisi PPP ini menyampaikan, bahwa pada APBD tahun 2021 pihaknya telah menganggarkan biaya sebesar Rp 18 miliar untuk insentif guru agama.

 

Insentif ini guru agama di Kampar satu-satunya dianggarkan melalui Disdikpora. Kabupaten/Kota di provinsi Riau lainnya dianggarkan pada Bagian Kesra Sekretaris Daerah

 

Para guru tersebut sampai sekarang belum ada yang menerima intensif, ungkap Habiburrahman.

 

Berikutnya awak Media langsung konfirmasi, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kampar, Muhammad Yasir, lewat WhatsApp pribadi nya, mengatakan bahwasanya, Belum masuk data yang akurat dari Kemenag, dan perlu di data oleh kemenag yang tidak mengajar atau orang nya tidak ada, tidak mungkin kami siap bayar ,namun kami ajukan oleh PPTK ,dianjurkan pak sekda di data yang benar terlebih dahulu baru kita cairkan. tutup Yasir.

 

Selanjutnya awak media konfirmasi pihak kemenag melalui Drs Muhammad Yamin, 

Kasi Pendidikan Diniyah Dan Pondok Pesantren di ruangan kerja nya, menyampaikan, bahwasanya data dari kemenag sudah masuk ke dinas Dispora, dan kita akan menuggu data dari dinas Dispora, yang akan di verifikasi ke bawah lagi ke MDA, apa pun hasilnya akan kita sepakati bersama sama pungkasnya.***


 



Berita Terkait +

Sembari Patroli, Personil Subdit Gakum Ditlantas Polda Riau Giat Cooling System Guna Sukseskan Pemilu 2024

Sudah 23.334 Ribu Kendaraan Ikuti Pemutihan Denda Pajak Se- Riau

Sambut Hari Bhayangkara Ke-77, Polsek Minas Gelar Bakti Kesehatan Polri Presisi Berupa Pemeriksaan Kesehatan Tahanan Polsek Minas

Serka Gopardin & Serda hepy Anggota Koramil 03 Minas Ikut Pengamanan Ops Lilin Lancang Kuning

Bupati Pelalawan MoU PLN, Kuala Panduk & Petodaan Akan Merdeka Dari Kegelapan

Dari hasil Laporan perkembangan Covid-19 Di Rokan Hulu, Terdapat satu Orang Terinfeksi Covid-19

Sertu Afrisal dan Kopda L.Sigalingging Ajak Warga Binaan di Perawang Barat Lakukan Penanggulangan Karhutla Dengan Berpatroli

Pengamanan Hari Buruh, Kapolres Pelalawan " Harmoni" Bersinergi TNI - Polri

Mahasiswa Kukerta UNRI Kelurahan Sago 2022 Kembali Galakkan Sosialisasi KB Untuk Masyarakat 

Jum'at Curhat, Polsek Tambang Dengarkan Keluhan Masyarakat Deaa Padang Luas

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

3

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

4

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

5

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

6

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat