MENU TUTUP

Kabupaten Siak Terpilih Sebagai Pelayanan Prima Dengan Predikat A Pada Tahun 2020

Selasa, 09 Maret 2021 | 23:20:34 WIB Dibaca : 2331 Kali
Kabupaten Siak Terpilih Sebagai Pelayanan Prima Dengan Predikat A Pada Tahun 2020

 


SIAK, CATATANRIAU.COM |  Dalam rangka mengumumkan hasil evaluasi kinerja dan pemberian penghargaan  penilaian kerja unit penyelenggara pelayanan publik,pada tahun 2020 kementrian panrb telah melakukan evaluasi kerja unit penyelenggara pelayanan publik pada lingkungan pemerintah daerah, Selasa (9/3/21) di the ballroom hotel ritz-carlton Jakarta.

 

Menteri PANRB memberikan penghargaan secara langsung untuk instansi pemerintah yang berhasil meraih predikat A atau Pelayanan Prima. Penghargaan ini diberikan dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat.

 

Berdasarkan hasil evaluasi tahun 2020, kabupaten Siak masuk dalam kategori penyampaian hasil evaluasi pelayanan publik upp kategori sangat baik hasil dari evaluasi lingkup pemerintahan daerah.sebanyak enam menteri/pimpinan lembaga dan empat kepala daerah mendapatkan predikat sebagai Pembina Pelayanan Publik Kategori Prima. Sedangkan sebanyak 31 UPP di tingkat kementerian, lembaga dan pemda akan mendapatkan predikat pelayanan prima.

 

Secara langsung menerima penghargaan,sekda kabupaten siak arfan usman mengatakan Kabupaten Siak terpilih sebagai Pelayanan Prima dengan Predikat A pada tahun 2020 dari 25 Kabupaten/kota, namun pada Tahun sebelumnya Siak berpredikat A- (A Minus). 

 

" Alhamdulillah Predikat ini bisa diraih oleh DPMPTSP Kabupaten Siak sebagai Pelayanan Prima untuk mewujudkan penerapan perizinan. Dan kita berharap apa yang telah diraih dan dibuktikan DPMPTSP ini bisa diikuti oleh Disdukcapil Kabupaten Siak dan Samsat Siak untuk meningkatkan pelayanan prima " Kata Sekda Kab. Siak.

 

Ditambahkan kepala dinas DPMPTSP heriyanto mengatakan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) kedepan akan melakukan terobosan terobosan guna meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.

 

Kita sudah membuat  kedai pelayan publik di kecamatan kecamatan di kabupaten siak sehingga ini akan mempermudah dan mempercepat pelayanan perizinan di kabupaten siak."ujar kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP).***




Berita Terkait +

Dibawah Guyuran Hujan, Polda Riau Inisiasi Doa Bersama Untuk Tragedi  Kanjuruhan

Komsos Nilai-nilai Tentang Pancasila Serka Risman Girsang Sambangi Warga Binaan di Kampung Pancasila

Patroli di Perbankan, Polsek Kerumutan Ajak Petugas Keamanan Selalu Waspada

OVN Aman Terkendali, TNI AD Patroli Wilayah Operasi SKK Migas PT. PHR Minas

Pelatihan Vokasi Juru Las PHR Jadikan Pemuda Riau Siap Kerja

Dit Binmas Polda Riau Lakukan Pengecekan Barang Inventaris Bhabinkamtibmas jajaran Polres Kuansing

Warga Desa Belimbing Janji Wujudkan Pemilu Damai 2024 dan Bantu Polsek Batang Gansal

PHR Tingkatkan Kapasitas Masyarakat Desa Bukit Batu Menuju Destinasi Unggulan di Pesisir Riau

Grup Astra Agro : Perkebunan Kelapa Sawit Komoditas Strategis Menuju Indonesia Emas 2045

Pendistribusian Logistik Pemilu Dinilai Tuntas, Partisipasi diperkirakan Meningkat

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan