MENU TUTUP

Pagi Ini 2 Titik Hotspot Terpantau di Minas Barat, Namun Tetap Saja Hasilnya Nihil Karhutla

Rabu, 02 Desember 2020 | 08:55:58 WIB Dibaca : 3968 Kali
Pagi Ini 2 Titik Hotspot Terpantau di Minas Barat, Namun Tetap Saja Hasilnya Nihil Karhutla Personel Polsek Minas saat melakukan pengecekan lokasi titik hotspot di Kampung Minas Barat


SIAK, CATATANRIAU.COM |  Titik hospot pada Aplikasi Dashboard Lancang Kuning Polda Riau kembali menujukkan titik panas di wilayah Kampung Minas Barat, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Rabu (02/12/2020) sekira pukul 08.00 WIB pagi tadi.

 

Guna melakukan verifikasi terkait hal itu, PLT Kapolsek Minas AKP M Simanungkalit melalui Bhabinkamtibmas Kampung Minas Barat serta sejumlah personil Polsek Minas, merekapun langsuang turun ke lokasi (TKP) titik hotspot yang terpantau oleh Aplikasi Dashboard Lancang Kuning Polda Riau tersebut dengan titik koordinat :

 

a.Lokasi  1: Titik Koordinat : 0.777310000000000,101,42755

 

b.Lokasi  2: Titik Koordinat : 0.77863,101.42775999999999

 

"Hari ini ada 2 titik hotspot yang terpantau oleh Aplikasi Dashboard Lancang Kuning Polda Riau, oleh karena itulah kita turunkan tim langsuang segera turun ke TKP untuk melakukan verivikasi apakah benar telah terjadi kebakaran lahan atau tidak," ungkap AKP M Simanungkalit kepada Wartawan, Rabu (02/12/2020).

 

Kemudian lanjut dia, setelah pihaknya sampai dilokasi dan menuju titik koordinat tersebut, tim sama sekali tidak menemukan titik api ataupun titik asap di lokasi yang dimaksud dan tidak juga menemukan bekas lahan yang terbakar di area itu.

 

Berikut lokasi titik hotspot yang dimaksud :

 

a. Lokasi 1: Didalam area Gs.3 PT.CPI Kamp.Minas Barat Kec.Minas Kab.Siak.

 

b.Lokasi 2 :Didalam Area Gs.3 PT.CPI Kamp.Minas Barat Kec. Minas Kab.Siak.

 

"Hasil pengecekan yang telah dilakukan terhadap titik hotspot di wilayah yang dimaksud oleh Aplikasi Dashboard Lancang Kuning Polda Riau, kita tidak ada menemukan sedikit pun tanda-tanda terjadinya kebakaran lahan, pantauan kita dilapangan, pada titik koordinat tersebut hanya ada hamparan Rumput kering serta pipa minyak milik PT CPI. Artinya untuk karlahut memang sama sekali terpantau nihil," tukasnya.(*)




Berita Terkait +

Babinsa Koramil 03/Minas Serka Risman Girsang Pantau Ketat Pemilukada 2024 di Sungai Mandau

tema Pertikawan “Cinta Hutan Lestari Lingkungan, sesuai Falsafah Kebudayaan Melayu Siak

Panitia Pilpung Kampung Lalang di Sei Apit, Lantik Sejumlah Petugas KPPS

Jalan Rusak Akibatkan Kemacetan 2 Kilometer, Warga : Dinas PU Kemana

Tim Divisi Humas Polri PENSATWIL di Polres Pelalawan

Pos Cek Point Perbatasan Riau - Sumbar di XIII Koto Kampar Tetap Konsisten Cegah Pemudik

Kapolres Rohul, Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh LK Tahun  2023  

Antisipasi Macet dan Penumpukan, Unit Lantas Polsek Pangkalan Kuras Lakukan Pengaturan di SPBU

Kapolres Pimpin Sertijap Empat Kapolsek Jajaran serta pelantikan Kabaglog Polres Kampar

DPC PWRI Kuansing Gelar Baksos Dengan Berbagi Sembako Kepada Masyarakat Kurang Mampu

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

2

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

3

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110

4

Dewan Ridho Rizki dan PAC PP Minas Gelar Aksi Berbagi Takjil, Jalin Silaturahmi dan Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas

5

Kandis Darurat Persetubuhan Anak di Bawah Umur, Ayah Tiri Rudapaksa Anaknya Yang Masih Usia 7 Tahun!

6

Buka Puasa Bersama IKLA Kabupaten Siak Tahun 2025: Mempererat Silaturahmi di Bulan Ramadan