MENU TUTUP

Rakor Antisifasi Aksi Unjuk Rasa Dan Mogok Kerja Dari Serikat Buruh/Kerja di Rohul

Sabtu, 03 Oktober 2020 | 12:32:52 WIB Dibaca : 1700 Kali
Rakor Antisifasi Aksi Unjuk Rasa Dan Mogok Kerja Dari Serikat Buruh/Kerja di Rohul


SIAK, CATATANRIAU.COM | Polres Rokan Hulu (Rohul) Mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Pencegahan/Penanggulangan Covid- 19 terhadap klaster Perusahaan dan Serikat Pekerja di Kab. Rokan Hulu serta antisifasi aksi unjuk rasa dan mogok kerja dari Serikat Buruh/Pekerja di masa Pandemi Covid-19.

Rakor ini bertempat di Ruang Rapat Lantai III Kantor Bupati Rokan Hulu  
Pada hari Jum'at tanggal 02 Oktober 2020 sekira pukul 15.00 Wib yang dihadiri,
Kapolres Rokan Hulu AKBP TAUFIQ LUKMAN NURHIDAYAT, SIK, MH, Kabag OPS Polres Rokan Hulu KOMPOL JHON FIRDAUS, AMK, Kadis Koperasi, UKM dan Nakertrans Kab. Rohul ZULHENDRI, S.Sos. M.Ip, Kaban Kesbangpol Kab. Rohul Drs. MUSRI ALFAYET, Kasat Pol PP Kab. Rohul RIDARMANTO, S.IP, Kasat Intelkam AKP EDI SUTOMO, SH, MH, Sekretaris Dinas Kesehatan Kab. Rohul Sdr. SEPTIEN, Ketua KSPSI Kab. Rokan Hulu yang di wakili oleh Sekretaris KSPSI Kab. Rohul Sdr. BATHARUDDIN.


Hadir juga Ketua FSPTI - KSPSI Kab. Rohul yang di wakili oleh Sekretaris FSPTI - KSPSI Kab. Rohul Sdr. ANSOR.
10. Ketua FSPPP - KSPSI Kab. Rohul yang diwakili oleh Wakil Bendahara Sdr. HENDRI, Wakil Ketua SPTD - KSPSI Kab. Rohul Sdr. M. KADIR, Ketua PC. SP NIBA - KSPSI Kab. Rohul yang di wakili oleh Wakil Ketua Sdr. NASARUDDIN, Kabid PPHI Disnaker Rohul Sdr. Drs ARMANSYAH, SRD PTPN V Sdr. ABDUL KHOLIK, Personalia PT. SJI Sdr. ROBIYA AZHAR, Serikat Pekerja Mandiri PT. SAI Sdr. ABI PRAYITNO.AKPB TAUFIQ LUKMAN NURHIDAYAT, SIK, MH.


Dalam Sambutannya Kapolres Rohul mengucapkan Ribuan terima kasih atas kehadiran para kadis dan para perwakilan serikat kerja Sekaligus memberikan arahan untuk sama-sama menjaga Harkamtibnas.

 

"Pertama sekali saya mengucapkan ribuan terima kasih kepada seluruh undangan yang hadir pada hari ini dalam rangka untuk bersama-sama menjaga keamanan ketertiban masyarakat di Semua lingkungan Pekerja di Perusahan masing-masing." Ucap Kapolres.


Kapolres juga menambahkan Rakor ini bertujuan untuk sama-sama bersinerji melakukan pencegahan Covid-19 terutama di lingkungan perusahaan yang banyak memiliki tenaga kerja.

 

"Kita adakan Rakor ini bertujuan untuk sama-sama bersinerji melakukan pencegahan Covid-19 terutama di lingkungan perusahaan yang mememiliki banyak tenaga kerja untuk sama-sama men osialisasikan OPS Yustisi sesui Perbup No 41 th 2020 dan mengajak semua pekerja untuk taat dan patuh pada protokol kesehatan sesui anjuran dari pemerintah."
Tambahnya.


Salah satu perwakilan dari perusahaan yang hadir menyampaikan sepakat dan berkomitmen untuk selalu siap mendukung program pemerintah dalam menanggulangi penyebaran Covid-19 dan membantu Pihak Polres untuk menjaga keamanan, Ketertiban, Masyarakat.

 

"Kami dari pihak perusahaan siap menjadi pelopor protokol kesehatan dengan cara Memakai masker, Mencuci tangan, Menjaga Jarak dan Menjauhi kerumunan,Tidak akan melakukan Aksi Unjuk Rasa dan Mogok Kerja pada masa pandemi Covid-19 dan siap menjaga situasi Kamtibmas pada saat tahapan Pilkada Kab. Rokan Hulu tahun 2020 yang Aman, Damai, Sehat dan Kondusif."Ungkap salah satu Perwakilan Perusahaan.

 


Kegiatan berakhir sekira pukul 15.45 wib dan selama kegiatan berlangsung situasi terdapat dalam keadaan aman, sehat dan terkendali.(*)




Berita Terkait +

Berikan Rasa Aman dan Pengawasan Polsubsektor Pelalawan Hadiri Penyaluran BLT Lalang Kabung

Jelang Akhir Penerapan PSBB, Serma GN Munthe & Serda Aprianto Masih Gencarkan Patroli Gabungan

Brigjen TNI Dany Rakca Hadiri Peringati HUT Kemala Bhayangkari ke-44 Polda Riau

Kapolsek Tapung Hilir Lakukan Himbauan Dalam Kegiatan Cooling System

Pastikan Pelaksanaan Pemilu 2024 Berjalan Aman, Babinsa Koramil 03/Minas Rutin Monitoring Kantor PPK

PHR Gelar LBD Engagement Day, Dorong Peningkatan Kompetensi Mitra Kerja Lokal

Evaluasi Kinerja Kepengurusan, DMI Kota Pekanbaru Gelar Rapat Koordinasi Daerah

Diduga Menghabiskan Dana 1 Miliar Diskes Kampar Hanya Untuk Hura-hura Ke Bali

Sekda Rohul Serahkan Dokumen KUA & PPAS Dalam Sidang Paripurna DPRD

Polsek Batang Cenaku Ke PKD: Kunci Sukses Pilkada Adalah Netralitas Dan Bebas Intimidasi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Palu MK Mengetuk: Gugatan PSU Pilkada Siak Ditolak, Afni-Syamsurizal Segera Dilantik

2

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

3

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

4

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

5

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

6

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi