MENU TUTUP

Cegah Covid-19, Jajaran Polsek Minas Giat Pendisiplinan Protokol kesehatan Terhadap Setiap Personel

Kamis, 27 Agustus 2020 | 12:26:09 WIB Dibaca : 1774 Kali
Cegah Covid-19, Jajaran Polsek Minas Giat Pendisiplinan Protokol kesehatan Terhadap Setiap Personel


SIAK, CATATANRIAU.COM |  Guna memberikan contoh yang baik kepada masyarakat luas khususnya di wilayah Kecamatan Minas, Kapolsek Minas Kompol Birma Naipospos mewajibkan setiap jajarannya untuk senantiasa melakukan disiplin protokol kesehatan Covid-19.

Seperti halnya yang dilakukan oleh pihaknya pada hari ini, Kamis (27/08/2020), Kapolsek Minas Kompol Birma Naipospos beserta seluruh personilnya mereka tampak melaksanakan kegiatan peningkatan pendisplinan protokol kesehatan Covid 19 di Mako Polsek Minas.

 

"Jadi kita tidak hanya melakukan himbauan kepada masyarakat saja, namun disiplin protokol kesehatan ini wajib dilakukan oleh siapapun tanpa terkecuali, yang tentunya dimulai dari diri kita masing-masing dahulu, oleh karena itu kita juga wajibkan setiap personil di Polsek Minas untuk selalu disiplin ketat terhadap penerapan protokol kesehatan ini," kata Kompol Birma Naipospos menjawab Wartawan, Kamis (27/08/2020) siang.


Dalam penerapan ini lanjutnya, pihaknya melakukan pengawasan dan pengecekan penerapan Protokol Kesehatan kepada setiap personil Polsek Minas terhadap penggunaan masker, pengecekan suhu badan dan penyemprotan disinfektan di lingkingan Mako Polsek Minas.


"Kita juga selalu melakukan pengecekan sarana prasarana Protokol Kesehatan terhadap penyediaan sabun, air cuci tangan dan hand sanitizer di Mako Polsek Minas ini," tukasnya.(*)




Berita Terkait +

Untuk Keamanan OVN di PT PHR, Tiga Orang Anggota Koramil Minas Ini Continue Lakukan Patroli Drilling 

Babinsa Koramil 03/Minas Tetap Rutin Lakukan Gakplin Antisipasi Penularan COVID-19 di Pasar Tradisional Kecamatan Minas

Polsek Ukui Tingkatkan Pengamanan di Tempat Ibadah di Kecamatan Ukui

HIMARI Surati PT. PBI Terkait Laporan Masyarakat

Cegah C3, Polsek Langgam Patroli Jaga Keamanan Lingkungan

Bikin Merinding! AB Purba Kembali Pimpin IKBR, Ini Tanggapan Ketua KNPI Riau

Kapolsek XIII Koto Kampar Bersama Camat & Danramil Potong Sapi Qurban di Mapolsek

Vaksin Booster Yang di Laksanakan Satpol PP Inhil

Bripka Jansen Purba Beri Bantuan Yasin Seraya Sampaikan Pesan Kamtibmas

Sekap Wanita Tua, 3 Pria Muda di Ringkus Polres Bengkalis

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Diantar Ulama dan Ratusan Massa, Dr.Afni Mendaftar ke PKB Siak

2

Siapkan Doorprize, Kapolres Inhu Ajak Masyarakat Nobar Laga Semifinal Timnas

3

Buka Acara Seminar, Ini Pesan Indra Gunawan Kepada Kader Untuk Pilkada Siak Mendatang

4

Buntut Bnyak Sekolah Pungut Duit Siswa, Pj Gubri Diminta Copot Kadisdik Riau

5

Dukung Program MK QWPP Piket SPKT Polsek Bonai Darussalam Laksanakan Patroli Di Tempat Ibadah

6

Arwin Pindah Hati Dari Alfedri ke Afni di Pilkada Siak 2024