MENU TUTUP

Kapolsek Kerumutan Bersama Pimpinan Bank BRI Kerumutan Bagi Masker Cegah COVID-19

Selasa, 25 Agustus 2020 | 12:49:11 WIB Dibaca : 1887 Kali
Kapolsek Kerumutan Bersama Pimpinan Bank BRI Kerumutan Bagi Masker Cegah COVID-19 Kapolsek Kerumutan dan Pimpinan BRI Kerumutan beri himbauan dan bagi masker Cegah COVID-19, Selasa 25 Agustus 2020


PELALAWAN, CATATANRIAU.COM | Kapolsek Kerumutan Polres Pelalawan Iptu Fajri Sentosa, SH MH dan Pimpinan Bank BRI Kerumutan Heri Sutrianto bertekad mencegah dan memutus  penyebaran mata rantai corona virus disease 2019(COVID-19) di Kecamatan Kerumutan, Selasa (25/08/2020).

 

Kegitan tersebut berlangsung di Depan teras BRI dengan memberikan himbauan dan membagikan Masker kepada Nasabah Bank BRI Kerumutan.
"Sampai saat ini Polsek Kerumutan tiada henti memberikan Himbauan Adaptasi Kebiasaan Baru ( AKB) Penggunaan masker, Mencuci tangan dengan Sabun dan Menjaga jarak" ungkap Kapolsek.

 

Pimpinan Bank BRI Kerumutan Heri Sutrianto menyambut baik kedatangan Kapolsek Kerumutan Iptu Fajri Sentosa, SH, MH untuk bersama bertekad putus mata rantai COVID-19. 

 

"Semua kegiatan ini bertujuan agar pada masa pademi warga masyarakat tetap mematuhi protokol kesehatan guna mencegah penyebaran COVID-19 di Kerumutan," tutur  Kapolsek lagi. EP




Berita Terkait +

Kasat Binmas AKP Hermawan Pantau langsung Penyaluran BTPKLWN Di Mapolsek Rambah

Pada Apel Pagi Tadi, Bupati Siak Serahkan Tiga Penghargaan

Pemkab Pelalawan Buka Forum RKPD Tahun 2022

Serma Edy S dan Serka Alex S Ajak Warga Binaan Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Cara Berpatroli di Wilayah Perawang

56 Dari 63 Kendaraan Yang Disekat di Pos PPKM Minas Hari Ini Diputarbalikkan Polsek Minas

Biro SDM Polda Riau Rutin Gelar Giat Jumpe Romansa, Santuni Warga Kurang Mampu Dengan Berbagi Sembako & Uang Tunai

Kejari Rokan Hulu Gelar Pemusnahan Barang Bukti

Pimpin Upacara HUT Rohul Ke-22, Bupati Ajak Seluruh Elemen Bersatu Membangun Rohul Maju

Antisipasi Karhutla Babinsa Kelurahan Minas Jaya Ajak Masyarakat Berpatroli & Lakukan Sosialisasi

Komandan Kodim 0314/Inhil dampingi Pj bupati Sidak pasar tradisional Tembilahan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pengembangan Kasus Otoy, Pengedar Sabu di Lirik Kembali Diringkus, BB 2,60 Gram

2

Pria Dipenjara Karena Sebarkan Konten Pornografi Pasca Putus Dengan Pacar

3

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

4

Manajemen PHR Lepas Pekerja Berangkat Haji Ke Tanah Suci

5

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

6

Kunker Ke Rohul, Menhub Dorong Optimalkan Penerbangan Di Bandara Tuanku Tambusai