MENU TUTUP

Polres Rokan Hulu Akan Gelar Operasi Patuh Lancang Kuning Tahun 2020

Selasa, 21 Juli 2020 | 13:31:13 WIB Dibaca : 3084 Kali
Polres Rokan Hulu Akan Gelar Operasi Patuh Lancang Kuning Tahun 2020


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | Kepolisian Resor (Polres) Rokan Hulu,akan menggelar Operasi Patuh Lancang Kuning tahun 2020,untuk menciptakan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran berlalu-lintas di wilayah hukum Polres Rokan Hulu.

 

Kepala Satuan Lantas(Satlantas) Polres Rokan Hulu, AKP Andriyanto SKG SIK ketika saat di Konfirmazi melalui via Selulernya mengatakan.
"Operasi Patuh Lancang Kuning tahun 2020 ini akan kita gelar dari tanggal 23 Juli hingga 5 Agustus 2020.selama 14 Hari Dengan tetap berpedoman  pada protokol kesehatan guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19." Kata AKP Andriyanto, Selasa 21/7/2020. Pagi.

 

Untuk itu, kita berharap kepada masyarakat untuk melengkapi kelengkapan kendaraan serta mematuhi aturan berkendara di jalan raya."Harapnya.

 

Ada delapan point nanti yang bisa kita lakukan penindakan yakni Pengendara dibawah umur,Pengemudi yang melawan arus,tidak menggunakan sabuk pengaman Safety belt, pengendara dan Penumpang tidak menggunakan Helm SNI, Pengemudi Kendaraan bermotor dalam keadaan mabuk disebabkan Narkoba / Miras, Berkendara menggunakan Hand Phone, Berkendara melebihi batas kecepatan yang ditentukan serta pengendara yang menerobos lampu pengatur lalu lintas,"Katanya.

 

Tambahnya lagi  Pengendara juga diminta melengkapi lampu utama dan lampu belakang dan tidak diganti dengan warna yang tidak sesuai standar.Serta melengkapi kelengkapan kendaraan bermotor mulai dari SIM,STNK,BM,Kaca spion, Lampu Utama Depan dan Belakang,Knalpot Yang Standar."Tambahnya  

 

Selain terhadap kedisiplinan dan kepatuhan berlalu lintas, tentunya tetap mematuhi protokol kesehatan sesuai instruksi pemerintah dimasa pemberlakuan adaptasi kebiasaan baru ini dengan menggunakan Masker jika berkendaraan/Keluar Rumah.

 

Kami dalam hal ini Polres Rokan Hulu, tidak bosan-bosannya menghimbau kepada masyarakat agar senantiasa mengutamakan keselamatan  dan mematuhi protokol kesehatan dalam berkendara dijalan sehingga tujuan operasi ini dapat berjalan dengan baik dan lancar sesuai harapan kita semua."Ucapnya mengakhiri.(*)




Berita Terkait +

Kapolsek Minas Pimpin Penurunan Bendera Merah Putih, Upacar HUT RI Selesai Dengan Sukses

Vaksinasi Kalangan Pelajar Digelar di SMPN 3 Minas, Edi : Antusias Siswa Cukup Tinggi

Babinsa Koramil 04/Perawang, Mereka Rutin Ajak Warga Binaan Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Berpatroli

Warga Bangsal Aceh Mengaku Kecewa, Wako Dumai Ingkar Janji Kampanye Politik

Pererat Tali Silaturahmi, Kapolsek Langgam Hadiri Safari Ramadhan 1443 di Desa Sotol

PHR Berbagi Kiat Pemberdayaan UMKM dengan Mahasiswa di KMU Expo 2024

Wujudkan Pilkada Damai, Polres Pelalawan Gelar Olahraga Bersama

Doa Bersama Jelang Pilkada 2024, Polres Pelalawan Ajak Masyarakat Ciptakan Pilkada Damai

Pemilik Lahan Tuding HW Hutahaean Ingkar Janji, Yang Akhirnya Sampai Ke Meja Hijau

Mahasiswa Meranti Sambut Pelantikan Kepala Daerah dengan Harapan Wujudkan Program Inovatif

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan