MENU TUTUP

Polres Rohul Tangkap Satu Pelaku Tindak Pidana Narkoba Jenis Shabu-shabu

Kamis, 25 Juni 2020 | 08:30:18 WIB Dibaca : 3951 Kali
Polres Rohul Tangkap Satu Pelaku Tindak Pidana Narkoba Jenis Shabu-shabu


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | Polres Rohul melalui Sat.Narkoba menangkap satu laki-laki yang bernama, SH, Alias SONGKO, umur 33 tahun,Buruh ,Desa Siabu Kec.Huragi Kab.Padang Lawas.
Pelaku tindak pidana Narkoba, Pada hari Senin tgl 22 Juni 2020 Pukul: 22.15 wib.di Dusun Tandihat, Desa Tambusai Barat, Kec. Tambusai, Kab Rokan Hulu. 

 

Kapolres Rohul, AKBP. Dasmin Ginting.S.I.K melalui Paur Humas Polres Rohul mengatakan, barang bukti yang di amankan petugas dari tersangka berupa 3 Paket Narkotika Jenis Sabu dengan Berat ktr 3,88 Gram, Satu buah Hp. Mrek VIVO warna Hitam dengan Sim card 082321260136.

 

Penangkapan ini bermula dari adanya informasi bahwa di Desa Tambusai Barat kec.Tambusai  ada diduga pelaku narkoba ,mendapat info tsb Kasat Narkoba AKP MASJANG EFFENDI Beserta anggotanya melakukan giat  Lidik untuk  menindak lanjuti informasi dimaksud.pada hari minggu, 22/06/2020.

 

Pada hari Senin tgl  22 Juni 2020 Pukul:22.15. Wib, Tim Sat.Narkoba melakukan penangkapan terhadap pelaku dengan cara Undurcover buy, pada saat penangkapan tersangka pelaku  sedang duduk di dalam gubuk. 

 

Setelah diamankan selanjutnya dilakukan penggeledahan terhadap tersangka dan ditemukan Barang Bukti(BB) serta dilakukan introgasi terhadap tersangka, pelaku Menerangkan bahwa narkotika tersebut  adalah miliknya yang di peroleh dari sdr. AS,yang berdomisili di desa penyabungan kec.huragi Padang lawas,Provinsi Sumut. 

 

Untuk proses lebih lanjut tersangka pelaku tindak pidana narkoba diamankan beserta barang bukti yang ada.(*)




Berita Terkait +

Raut Wajah Bahagia, Kapolres Pelalawan Bersama Bhayangkari Ajak Anak Yatim Berbelanja Baju Lebaran

Pemkab Rohul Gelar Safari Ramadhan Di 16 Kecamatan, Rokan IV Koto Jadi Destinasi Pertama

Larshen Yunus : Stop Berita Hoax!!! Bupati Alfedri Hanya Restui KNPI Siak Satu, Hasil Musda Tahun 2022

Mantapkan Persiapan Menuju Pemilu Sukses 2024, Kapolsek Tapung Kembali Lakukan Cooling System

Dinilai Kian Meresahkan, Camat Lubuk Batu Jaya Inhu Minta APH Tindak Pengedar Narkoba 

Ribuan Siswa di Tualang Terima Dukungan Makan Bergizi dari Badan Gizi Nasional, Danramil 04/Perawang Sampaikan Pesan Penting

Hari Ini Upika Minas Gelar Rapat Gerakan Sejuta Vaksin Dosis 1, 2 & Booster Bersama Pihak Terkait

Ziarah ke Makam Presiden Soeharto, KNPI Riau Do'akan SF Hariyanto Duduk Sebagai Gubernur

HIPMI Inhil Dukung Pemerintah Subsidi Minyak Goreng Curah

Serda Mayus Maruli Bersama Pemkam Minas Timur Lakukan Pengecekan & Pendapatan Anak Penderita Stunting

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan