MENU TUTUP

Bansos Hari Bhayangkara Ke 74, Polsek Minas Salurkan 10 Paket Sembako di Ponpes Al-Fadhlah

Senin, 22 Juni 2020 | 18:32:58 WIB Dibaca : 2513 Kali
Bansos Hari Bhayangkara Ke 74, Polsek Minas Salurkan 10 Paket Sembako di Ponpes Al-Fadhlah AKP M Simanungkalit SH terlihat Menyerahkan bantuan paket sembako kepada pengurus ponpes Al-Fadhlah Minas


SIAK, CATATANRIAU.COM | Memperingati hari Bhayangkara ke 74, Personel Polsek Minas mereka melakukan kegiatan bantuan sosial (bansos) dengan menyerahkan 10 paket sembako berupa 10 karung beras dengan berat masing-masing 10 kg, adapun 10 Paket Sembako tersebut masing-masing paketnya berisi Mie instan 15 bungkus, Gula 1 kg, Minyak goreng 1 liter dan Sarden 1 kaleng.

 

Bantuan sosial ini diserahkan langsung oleh Kapolsek Minas Kompol Birma Naipospos diwakili oleh Wakapolsek AKP M Simanungkalit SH di Pondok Pesantren Al Fadlhlah Minas, Jalan Cut Nyak Dien Kelurahan Minas Jaya, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Jumat (18/06/2020) kemarin.

 

Selain Wakapolsek Minas AKP M.Simanungkalit S.H, giat ini juga dihadiri oleh Panit I Binmas Polsek Minas IPTU R.E Sitorus, Panit I IK Polsek Minas IPDA Budiman S Dalimunthe S.H, Panit II Binmas Polsek Minas Bripka Fakhrudi Amar, Ps. Kasihumas Bripka Jimmy Yuliadi, Ps. Kasium Polsek Minas Bripka Dhani Ilhamsyah serta diterima langsung oleh Pemilik Pondok Pesantren Al Fadhlah Ustadz M.Hadi A.Md dan 96 orang anak pondok Pesantren Al Fadhlah.

 

"Kegiatan Bakti Sosial kita kemarin selesai pukul 10.00 WIB. Dan selama giat berlangsung situasi aman dan terkendali," Pungkas AKP M Simanungkalit.(*)




Berita Terkait +

Kejar Target 70 persen Vaksin Akhir Tahun,Polres Buka Gerai Vaksin Polri di Mapolsek Kuantan Tengah

Richie Satria Terpilih Jadi Ketua AXCI Chapter Riau

Antisipasi COVID-19, Serma Zulkifli Continue Gakplin Rutin di Pasar Tradisional Kecamatan Minas

Operasi Lilin LK Jaring 50 Warga Belum Vaksin di Pos Desa Kasang Kuantan Mudik

Panitia Pilkades Digugat, Timses Temukan Bukti Puluhan Undangan Tidak Dibagikan

Bulan Puasa Tak Jadi Penghalang Tampung Aspirasi Rakyat, Ucap Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kampar Repol

Hadiri Gerakan Subuh Berkah Bupati Serahkan Bantuan Jompo dan Siswa Miskin, Ajak Masyarakat Budayakan Subuh Berjama'ah

Antisipasi Karhutla, Anggota Koramil Minas Ini Ajak Warga Minas Barat Berpatroli 

Peduli, Polsek Tambang Berikan Bansos Kepada Warga yang Dilanda Musibah Kebakaran Rumah

Sambut 1 Muharram, Dewan Dak’wah Kampar Akan Adakan Acara Tabligh Akbar & Futsal Antar Ormas Islam

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

2

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

3

Kunker Ke Rohul, Menhub Dorong Optimalkan Penerbangan Di Bandara Tuanku Tambusai

4

Pemkab Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 Di Kota Pekanbaru

5

Kapolres Inhu Resmikan Bangunan MCK dan Pojok Baca SD Marginal Rakit Kulim

6

Fasilitas Anjungan SLS, Sopir Angkutan Kemitraan Nyaman Saat Bongkar TBS