MENU TUTUP

Tegakkan Disiplin, Babinsa Koramil 07/kampar Terapkan Protokol Kesehatan Covid-19 di Pasar tradision

Selasa, 09 Juni 2020 | 17:01:30 WIB Dibaca : 2407 Kali
Tegakkan Disiplin, Babinsa Koramil 07/kampar Terapkan Protokol Kesehatan Covid-19 di Pasar tradision


KAMPAR, CATATANRIAU.COM | Dalam rangka Penegakan Disiplin masyarakat, Babinsa Koramil 07/Kampar jajaran Kodim 0313/Kpr yang dipimpin  Serma Supriadi bersama dinas kesehatan  menerapkan protokol kesehatan mencegah penyebaran Covid-19 di Pasar Tradisional  Air Tiris,  Kecamatan Kampar, Kabupaten Kampar,  Selasa (09/06/2020).

 

Kepada awak media,  Serma Supriadi mengatakan, “Saya selaku Babinsa tidak pernah henti-hentinya memberikan himbauan kepada para pedagang dan pengunjung Pasar Airtiris selalu menjaga jarak, jangan berkerumun, antri dengan tertib, wajib menggunakan masker saat beraktivitas dan mencuci tangan dengan air bersih, sabun/hand sanitizer, karena masih ada yang tidak disiplin”.

 

“Kegiatan yang dilaksanakan seperti saat ini juga harus terus dilakukan, mengingat tingkat kesadaran masyarakat yang  masih kurang, sehingga kita harus benar-benar serius dalam menegakkan disiplin mematuhi protokol kesehatan,” ujarnya.

 


“Bagi masyarakat yang kedapatan tidak menggunakan masker, maka akan diperintahkan untuk mencari atau membeli masker setelah itu baru bisa kembali melanjutkan kegiatannya,” tegasnya.


"Setidaknya kami telah mendisiplin kan masyarakat agar terus disiplin menjaga jarak aman untuk mencegah dan mengupayakan memutus mata rantai penyebaran Virus Covid-19”,Pungkas Serma Supriadi.(*)




Berita Terkait +

Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Kecamatan Minas Gelar Pelatihan

Cegah C3, Polres Inhu dan Polsek Gelar Apel Serta Patroli Skala Besar

Tegas, Ketua PW MOI Minta Bupati Pelalawan Copot Lurah Kerinci Timur

Husni Merza Sebut, Program PTSL BPN Cegah Masalah Sengketa Lahan

Camat Kampar Utara Sebut Empat Masalah di Desa Nagaberalih Belum Selesai

Babinsa Koramil 03/Minas Komsos Pentingnya Memahami Nilai-nilai Pancasila Terhadap Warga di Kampung Pancasila

Dihadiri DPRD Riau Sumiyati, IPMR Tualang Gelar Bukber & Santuni 50 Orang Yatim Piatu

Personil Unit Lantas Polsek Minas Giat Pengaturan Pasar Ramadhan & Beri Himbauan Prokes Covid-19

Mewakili Bupati, Sekda Rohul Serahkan Bantuan Bencana Angin Puting Beliung

Giat Minggu Kasih Polsek Minas - Polres Siak Salurkan Bantuan Sembako Bagi Warga Yang Membutuhkan di Minas Barat

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Buntut Bnyak Sekolah Pungut Duit Siswa, Pj Gubri Diminta Copot Kadisdik Riau

2

Dukung Program MK QWPP Piket SPKT Polsek Bonai Darussalam Laksanakan Patroli Di Tempat Ibadah

3

Arwin Pindah Hati Dari Alfedri ke Afni di Pilkada Siak 2024

4

Kopi Boi Tawarkan Nobar Seru Indonesia vs Uzbekistan

5

Dua Pelaku Narkoba Diciduk: Barang Bukti Berupa Sabu 5,60 Gram Berhasil Disita

6

Dihadiri Arwin AS, LLMB Deklarasi Dukung Afni di Pilkada Siak