MENU TUTUP

Pemakaman Secara Protokol COVID-19 AKJ Pasien ke 6 PDP Meninggal Kabupaten Pelalawan

Ahad, 10 Mei 2020 | 10:40:22 WIB Dibaca : 2110 Kali
Pemakaman  Secara Protokol COVID-19 AKJ Pasien ke 6 PDP Meninggal  Kabupaten Pelalawan AKJ menjadi pasien PDP ke 6 meninggal kab Pelalawan, Sabtu 9 Mei 2020 Pemakaman Protokol COVID-19 dari RSUD Selasih menuju TPU


PELALAWAN, CATATANRIAU.COM | Pasien Dalam Pengawasan (PDP) inisial AKJ (28) dari Desa Air Emas,  Kecamatan Ukui menjadi pasien ke 6 PDP meninggal Kabupaten Pelalawan pada Sabtu (09/05/2020) sekira pukul 03.00 wib dini hari. Meninggal dunia setelah durawat sehari di RSUD Selasih Pangkalan Kerinci. Mulai dirawat di RSUD Selasih pada  Jum'at (08/05/2020) siang.  
AKJ merupakan pasien PDP meninggal, dan hasil swabnya belum keluar. 

 


AKJ menambah daftar PDP yang meninggal dunia menjadi 6 orang. Dimana 4 diantaranya hasil swab menunjukkan negatif. Sementara 1 PDP ditambah AKJ hingga kini hasil swabnya belum keluar.  "Pemakaman jenazah dilakukan protokol covid - 19 dan dimakamkan di TPU Pangkalan Kerinci sekira pukul 10.00 wib, " ucapnya.  

 


Asril, SKM,  MKes Kepala Dinas Kesehatan dan Jubir Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kabupaten Pelalawan menyebutkan bahwa AKJ mempunyai riwayat penyakit penyerta yakni diabetes, batuk dan demam sehingga ditemukan gejala COVID-19 dan ditetapkan sebagai PDP. EP




Berita Terkait +

Jumat Curhat Polsek Kuala Kampar di Desa Tanjung 

KNPI Riau Hadiri Undangan Perayaan Natal Sektor Kulim, Larshen Yunus: Sukacita Persaudaraan!

Begini Upaya Dinas PHK Dalam Penanganan Rabies Pada Hewan di Provinsi Riau

Komisi III DPRD Pelalawan Temui Kemenkominfo RI

Meskipun Curah Hujan Tinggi, Debit Air PLTA Koto Panjang Masih Dalam Keadaan Normal

Polsek Kelayang Juber Rumdah di Mesjid Nurul Wathan Desa Bongkal Malang

Dugaan Proyek di Desa Ganting Dmai Tahun 2020 Belum Selesai di 2021, Ini Tanggapan PMD Kampar

KapolseK Tambang Pantau Pelaksanaan Pencoblosan di Wilayah Hukumnya

Dharma Wanita Lapas Kelas IIB Pasir Pengaraian Peringati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1442 H

H. Adri Pimpin Rapat Lintas Komisi Bahas Potensi CSR Perusahaan dalam Membangun Daerah

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polsek Peranap Bekuk Pelaku Curanmor, Ini Kronologisnya

2

Penyerahan Tersangka & Barang Bukti Tipikor Di Kantor Kejari Pasir Pengaraian

3

Kasus Hilangnya Tugu PON, Ketua KNPI Riau Janjikan Rp.100 Juta Bagi Penemu Pelaku yang Merusak

4

Proyek Reboisasi Ratusan Milyar di Kuansing, Larshen Yunus: Segera Panggil Menteri Terkait!

5

Buka Turnamen HPRS Cup VI: Wabup Rohul: Membangun Semangat Sepak Bola

6

Baru Dibangun! Gedung Rumah Sakit Bhayangkara Polda Riau Dirobohkan, Ketua KNPI: Ada Apa ini?