MENU TUTUP

Andes Sista Kades Ngaso, Klarifikasi Terkait Pemberitaan Adanya Dugaan Markup

Jumat, 01 Mei 2020 | 20:29:27 WIB Dibaca : 4407 Kali
Andes Sista Kades Ngaso, Klarifikasi Terkait  Pemberitaan Adanya Dugaan Markup


ROKANHULU, CATATANRIAU.COM | Kepala Desa Ngaso Kecamatan Ujung Batu Kabupaten Rokan Hulu Riau, Andes Siata, kepada awak media ini. Jum'at (01/05/2020) sekira pukul 13.35  WIB via akun WhatsAppnya mengatakan, bahwa dia heran terkait pemberitaan di salah satu media beberapa minggu yang lalu.

 

Andes Siata (kades) "pasca adanya pemberitaan tersebut kami didatangi oleh  rekan-rekan dari awak media, dimana mereka menyampaikan Ikhwal pemberitaan tersebut, dan menanyakan terkait berita itu, apa memang sudah tahu, atau memang sudah pernah dikomfirnasi. Tanya rekan- rekan sama saya," kata Andes.

 

Tambahnya, "tentunya saya sebagai Kades yang ikut dalam pemberitaan tersebut merasa heran dan saya sampai hari ini belum pernah dimintai konfirmasi sama sekali," terangnya kepada awak media.

 

Jelasnya lagi, menyangkut pemberitaan yang mencakup namanya itu, Kades hanya menyayangkan tanpa konfirmasi, tiba-tiba bisa mmuncul, katanya.

 

"Ya kita tetap menganut praduga tak bersalah, apakah itu LSM atau media, tapi kita tetap patuh dan taat pada proses hukum yang berlaku," ungkapnya.

 

Masih dengan Andes Siata (kades) dirinya bersama Pemerintah Desa Ngaso tetap yakin dan percaya bahwa pihaknya tidaklah seperti yang diberitakan, karena pihaknya setiap dua tahun sekali di audit oleh inspektorat Kabupaten Rokan Hulu, "dan jikapun ada kesalahan administrasi atau salah dalam penggunaan anggaran, tentu kita tidak serta merta bisa tuduh menyalah gunakan anggaran," ungkapnya.

 

Urainya lagi, "jikapun terdapat adanya kesalahan sesuai dengan undang-undang, kita masih diberi waktu enam puluh hari pasca keluarnya lembaran hasil pemeriksaan ( LHP) untuk pengembalian," Tutupnya.

 

Dapat kami informasikan, bahwa klarifikasi ini disampaikan oleh Kades Andes Sista, terkait prihal sebelumnya dikabarkan di sejumlah media massa bahwa kades yang bersangkutan masuk dalam daftar belasan kepala Desa di Kabupaten Rokan Hulu  yang di duga keras melakukan penyelewengan Dana Anggaran Desa dan tidak sesuai dengan tujuan pembangunan Desa. Oleh Karan itu lah dirinya memberikan klarifikasi ini.(*)




Berita Terkait +

Babinsa Koramil 03/Minas Serda Sugiarto Giat Pengecekan Anak Stunting di Kampung Minas Timur

Patroli Blue Light dan Razia Pekat Jelang Natal & Tahun Baru, Kapolres Pelalawan Pimpin 6 Tim Razia

Pelayanan Vaksinasi, Polsek Pangkalan Lesung Jalankan Program AVATAR

Rangkaian Acara Pisah Sambut Kapolres Kampar Berlangsung Khidmat dan Haru

Polres Kampar Gelar Pelatihan Bagi Bhabinkamtibmas untuk Peningkatan Ketahanan Pangan

Bukti Transfer Uang Pelapor Bupati Rohil Beredar, Ketua KNPI Riau Bilang ini, Bikin Menggigil!

Miris! Proyek Semenisasi Desa Sipungguk Tanpa Papan Informasi, Warga : Periksa & Proses kadesnya

Rizki Afdali SIP Terpilih Aklamasi Ketua Panitia Konfercab ke-VI PWI Pelalawan

Pemkab Rohul Berikan Apresiasi Polres Rohul Dalam Pelaksanaan Operasi Lancang Kuning 2021

Kondisi Sekolah Tidak Layak di Pekaitan, Disdik Rohil: Akan Kita Upayakan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Heboh! Perpisahan Sekolah SMA Sederajat Yang Wah, Hulubalang LAMR Pekanbaru Minta Seluruh Kepsek Patuhi Aturan Disdik Riau 

2

Dr.Afni Temui Ulama Sebelum Daftar Calon Bupati Siak

3

Komentari Postingan Instagram Disdik Riau, Netizen Keluhkan Sistem Permohonan Pindah Tugas Yang Sulit Bagi Guru PNS Sementara Guru P3K Mudah

4

Menjelajah Dunia Migas di Dumai Expo 2024: Edukasi dan Kontribusi untuk Masa Depan

5

Pelaku Pencabul Bocah Hingga Hamil dan Melahirkan Ditangkap Polsek Siak Hulu

6

Lagi, Satnarkoba Polres Kampar Tangkap Pelaku Narkoba di Desa Kualu