MENU TUTUP

Dewan Komisi II Rianto SH Beraksi di Kelurahan Gajah Sakti

Kamis, 16 April 2020 | 17:06:48 WIB Dibaca : 2150 Kali
Dewan Komisi II Rianto SH Beraksi di Kelurahan Gajah Sakti


Catatanriau.com DURI – Setelah satu orang warga Kelurahan Gajah Sakti ditetapkan sebagai PDP (pasien dalam pantauan) semua warga sangat resah dengan hal tersebut, Fenomena itu terdengar oleh Rianto ,SH, anggota Komisi II DPRD Kabupaten Bengkalis Fraksi PAN kamis (16/4/2020).

 

Rianto dan team langsung saja bergerak cepat,menanggapi hal tersebut beserta para stafnya beliau turun melakukan penyemprotan disinfektan,membagikan masker,dan hand sanitizer kepada anak dan istri almarhum JE PDP yang wafat di RSUD Mandau rabu kemarin.

“Kita dapat kabar duka, untuk mencegah makanya kita terjun untuk melakukan penyemprotan,” kata Rianto, Kamis siang.

 

Selain mensterilisasi kediaman almarhum JE, seluruh rumah tetangga sekitar pun jadi sasaran penyemburan cairan pembunuh kuman dan virus itu, juga membagikan masker dan hand sanitizer kepada masyarakat sterilisasi terus dilakukan hingga seluruh pemukiman dalam radius sekitar 50 meter merata dengan cipratan disinfektan.

 

“Kami juga berpesan kepada warga, jangan sampai mengucilkan keluarga almarhum. Kan hasil rapid testnya negatif, jadi jangan ada pengucilan. Harus tetap disambut di tengah masyarakat, tanpa harus melupakan protokol kesehatan. Sembari menjaga, kita juga harus merangkul dan berbagi. Tapi ingat, ikuti imbauan pemerintah,” pungkasnya.(*)




Berita Terkait +

Bupati Siak Harapkan Penghulu Terpilih Mampu Bersinergi Dengan Pemkab Siak

Semarak Hut Kampar, Kominfo Kampar akan Gelar Sepeda Gembira dan Lomba Vidio Kreatif

Kepala Sekolah SDN 010 Belutu Diduga Lakukan Pungli Pada Wali Murid

Penambahan 1 Orang Warga Duri, Kasus Positif Covid 19 di Riau Bertambah Total 3 Orang

Muslimawati Catur ; Bunda PAUD Miliki Fungsi Strategis dalam Kemajuan Pendidikan & SDM Kampar

Antisipasi Kebakaran, Regu UKL II Polsek Pangkalan Kerinci Tinjau Lokasi Rawan

Diskominfo Rohul Dan PMI Menjadi Posko Informasi Covid-19

Pemerintah Rohul Ikuti Rakor Secara Virtual Dengan Forkompinda Riau Terkait Penanganan & Bantuan Banjir

HUT RI Ke - 76, Bupati Inhil Hadiri Acara Pemberian Remisi Bagi Warga Binaan Lapas Tembilahan

Dirut PHR Chalid Said Salim Raih Penghargaan Pimpinan Perusahaan Hulu Migas Terbaik

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kadisdik Riau Jadi Tersangka Lalu Ditahan Jaksa, Ketua KNPI Riau: Tengku Fauzan Tambusai Tidak Sendirian

2

PT RPI Disinyalir Ingkar Janji Untuk Tidak Mengeksekusi Lahan Konsesi Yang Sudah Terlanjur Ditanami Masyarakat

3

HUT Ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Tahun 2024 , Begini Pesan Pembina Persit KCK Koorcab Rem 031

4

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

5

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

6

Terdampak Banjir, Pj Sekda Kampar Salurkan Bantuan Sembako Dan Beras Di Desa Sendayan