MENU TUTUP

Kapolsek Kuala Kampar Dorong Kesuksesan Pilkada 2024 Melalui Bimtek Bersama Pengawas TPS

Senin, 04 November 2024 | 17:20:35 WIB Dibaca : 230 Kali
Kapolsek Kuala Kampar Dorong Kesuksesan Pilkada 2024 Melalui Bimtek Bersama Pengawas TPS Kapolsek Kuala Kampar Dorong Kesuksesan Pilkada 2024 Melalui Bimtek Bersama Pengawas TPS, Senin 04 November 2024

Pelalawan, Catatanriau.com | Dalam upaya menyukseskan Pilkada Serentak 2024, Kapolsek Kuala Kampar, AKP Rhino Handoyo, SH, berkolaborasi dengan Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) dalam kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) untuk Pengawas TPS, Senin 04 November 2024 .

Acara ini berlangsung di aula Mess Penghulu Jogel pada hari yang sama dengan pelaksanaan Operasi Mantap Praja Lancang Kuning Tahun 2024 (OMP-LK24).

Kapolsek mengajak para pengawas untuk bersama-sama menciptakan suasana aman dan kondusif menjelang pemilihan gubernur, wakil gubernur, serta bupati dan wakil bupati pada 27 November 2024.

Dalam sesi tersebut, Ketua Panwascam Kuala Kampar menyampaikan apresiasi kepada Kapolsek atas pendidikan politik dan demokrasi yang diberikan kepada peserta.

Kapolsek menekankan pentingnya peran aktif Pengawas TPS dan kolaborasi dengan penyelenggara pemilihan lainnya untuk memastikan partisipasi pemilih.

"Kita memiliki program Cooling System untuk menciptakan Pilkada yang damai dan sejuk," tegasnya.

Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam menggunakan hak pilih mereka, serta menjaga keamanan dan ketertiban selama proses pemilihan.****

Laporan : E Pangaribuan 



Berita Terkait +

Personil Unit Lantas Polsek Minas Giat Pengaturan Pasar Ramadhan & Beri Himbauan Prokes Covid-19

Putus Penularan Covid-19, Serda Heppy S Sosialisasi Prokes kepada Masyarakat di Pasar Minas

Cegah Covid-19, Sertu Susiawan Giat Sosialisasi Prokes Kepada Masyarakat di Pasar Minas

Serda Mayus Maruli Babinsa Koramil 03/Minas, Pastikan Pelaksanaan Tahapan Pemilu 2024 Berjalan Aman Dengan Monitoring Kantor PPK Minas

Sempat Tutup 15 Hari Akibat Covid-19, Pemkam Minas Barat Bagikan BLT DK & Lakukan Swab Antigen

Sedikitnya 6 Warga Minas Masih Didapati Abaikan Prokes Covid-19 Oleh Tim Yustisi

Pidato Perdana Bupati Zukri Setelah Dilantik, Siap dan Yakin Majukan Pelalawan

Pelatihan & Sertifikasi Pilot Drone, Diskominfo Rohul lulus Dengan Hasil Memuaskan

BEM Fakultas Pertanian UNRI Bangun Kepemimpinan Unggul dan Daya Diri Melalui Training Organization II Di Pulau Cinta, Kampar

Polres Rohul Salurkan 15 Sapi dan 3 Kambing Kurban Pada Idul Adha 1445 H

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

4

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

5

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

6

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba