MENU TUTUP

Kapolres Pelalawan Pastikan Keamanan Gudang Logistik Pilkada 2024

Ahad, 06 Oktober 2024 | 13:32:04 WIB Dibaca : 391 Kali
Kapolres Pelalawan Pastikan Keamanan Gudang Logistik Pilkada 2024 Kapolres Pelalawan Pastikan Keamanan Gudang Logistik Pilkada 2024, Minggu 06 Oktober 2024

Pelalawan, CatatanRiau.com | Kapolres Pelalawan, AKBP Afrizal Asri SIK, melakukan pengecekan dan peninjauan di Gudang Logistik Pilkada 2024 yang berlokasi di GOR Tengku Pangeran, Pangkalan Kerinci, pada Minggu (6/10/2024).

Dalam kunjungan ini, Kapolres didampingi oleh Kabag Ops, Kompol Maison, Kasat Intelkam, AKP Zulhendra, serta Ketua Bawaslu Kabupaten Pelalawan, Andrizal.

Kapolres memeriksa kelengkapan keamanan, kondisi ruangan penyimpanan logistik, serta fasilitas pemadam kebakaran dan CCTV.

Ia mengingatkan anggota untuk selalu menjaga kesehatan dan melakukan patroli rutin, serta waspada terhadap situasi dan cuaca.

"Segala potensi kerawanan harus segera dilaporkan," tegasnya, menekankan pentingnya pengamanan sesuai SOP. ****

Laporan : E Pangaribuan 



Berita Terkait +

Lantik Bapekam ini Pesan Sekda Siak, Bekerja Tanpa Pamrih Untuk Mencapai Kemajuan Kampung

Polsek Minas Gelar Silaturahmi Kamtibmas, Ajak Masyarakat Dukung Pilkada Damai

Pelda Zulkifli Bersama Tim Serta Warga Giat Penanggulangan Karhutla Dan Berpatroli di Minas Timur

Pasca Pemungutan Suara, Polsek Minas Terus Sosialisasikan Pilkada Damai

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

Berikan Rasa Aman Pada Masyarakat Polsek Tambang Tindak Tegas Para Balap Liar di Depan Pintu Tol Sungai Pinang

Kapolres Berikan Parcel Lebaran Pada Anak Kos, Ini Respon SEMMI Inhu

Bupati Siak Alfedri Sambut Kunker Ketua DPD RI ke Kabupaten Siak

Pelda Zulkifli  Ajak Warga Binaan di Minas Timur Lakukan Penanggulangan Karhutla Dan Berpatroli

STAI AR-RIDHO GELAR USBU TA'ARUF ANGKATAN 2024-2025

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan