MENU TUTUP

Pj Bupati Kampar Hambali Lantik Ramlah,SE,M.Si Sebagai Pj Sekda Kampar

Jumat, 04 Oktober 2024 | 14:38:03 WIB Dibaca : 313 Kali
Pj Bupati Kampar Hambali Lantik Ramlah,SE,M.Si Sebagai  Pj Sekda Kampar

Kampar, CatatanRiau.com | Sesuai dengan Surat Keputusan (SK) Bupati Kampar nomor 632/BKPSDM/X/2024, Sekretaris DPRD Kampar Ramlah,SE,M.Si resmi jabat Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar, Jum'at (4/10/2024).

Dihadiri langsung Asisten III Sekretariat Daerah Provinsi (Setdaprov) Riau, Elly Wardhani, dan Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Provinsi Riau adalah Ikhwan Ridwan, S.H, M.Si.

Pengambilan Sumpah Jabatan dan Pelantikan Pj Sekda Kampar Ramlah tersebut, langsung dilaksanakan oleh Pj Bupati Kampar Hambali, SE,MH yang dipusatkan di Aula Kantor Bupati Kampar Bangkinang Kota.

Dalam arahannya, Pj Bupati Kampar Hambali menyampaikan ucapan selamat kepada Ramah,SE, M.Si, diamana saat ini diamanahkan atau dipercaya sebagai Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Kampar.

Saya berharap agar Pj Sekda kampar yang baru ini, nantinya bisa bekerjasama TAPD  dengan kompak. Karena tidak zamannya lagi kita bekerja sendiri-sendiri. "Teeang Hambali".

Sementara Kepada kita semua , Hambali juga mengingatkan bahwa kita atau pemda kampar pada saat ini adalah daerah Kabupaten/Kota yang perrtama mengesahkan APBD-P tahun 2024.

Dengan demikian, sekali lagi saya berharap kepada kita semua, atau seluruh OPD untuk bekerjasama dan mendukung kerja Pj Sekda dalam menjalankan roda pemerintah kabupaten kampar untuk lebih baik."tuturnya".

Terakhir, Hambali juga mengingatkan atau mengajak seluruh ASN untuk menjaga Netralitas dalam Pilkada 2024 nantinya. Berikan hak suara atau bepartisipasi. Siapapun pilihannya, siapapun nantinya menjadi bupati, itulah pemimpin tetbaik kita lima tahun kedepan."tuturnya".( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

GP Ansor Riau Dukung Penuh Gus Menag Yaqut Cholil Qoumas atau Gus Yaqut : Tolak Politisasi Agama

Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Penanggulangan Karhutla Dengan Berpatroli Bersama Masyarakat di Kampung Olak

Sertu Ardhi Syam Babinsa Kormail 03/Minas Bersama Masyarakat di Kampung Olak Rutin Lakukan Patroli Karhutla & Peninjauan Kanal

Kopda S Sembiring Lakukan Kunjungan & Berikan Bantuan Terhadap Anak Penderita Stunting di Minas Timur

Peringati Hari Juang TNI AD Ke-78, Polsek Minas Dan Koramil 03/Minas Giat Jumat Berbagi Terhadap Salah Seorang Anak Penderita Kelenjar Getah Bening

Diduga Berubah Jadi Tempat Prostitusi Terselubung, Pemkab Inhil Tutup Pusat Kuliner Kelapa Gading

Polsek Kuala Kampar Pengamanan & Pelayanan Kamtibmas di Pelabuhan Penumpang.

Baharuddin SH MH : Proyek Box Culvert Jalan Abdul Djalil Lambat

Hadiri Bakti Sosial Alumni AKABRI 1990, Ini Pesan dan Kesan Kapolres Inhu

Dilantik Gubernur Riau, Hambali Resmi Jabat Pj Bupati Kampar

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

4

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

5

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

6

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba