MENU TUTUP

Libatkan Seluruh Elemen Masyarakat, Camat Minas Pimpin Langsung Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Selasa, 01 Oktober 2024 | 10:30:36 WIB Dibaca : 340 Kali
Libatkan Seluruh Elemen Masyarakat, Camat Minas Pimpin Langsung Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Siak, CatatanRiau.com | Berbagai elemen masyarakat Kecamatan Minas berkumpul di Lapangan Kantor Camat pada Selasa (01/10/2024) untuk memperingati Hari Kesaktian Pancasila. Upacara yang berlangsung khidmat ini dihadiri oleh berbagai kalangan, mulai dari pejabat pemerintah, TNI, Polri, tokoh masyarakat, OKP, hingga pelajar.

Dengan adanya momentum ini, Camat Minas, Nurfa Octolita, SE, mengajak seluruh masyarakat untuk terus menjunjung tinggi nilai-nilai Pancasila.

"Pancasila adalah dasar negara kita, ideologi yang mempersatukan bangsa. Mari kita jadikan momen ini sebagai refleksi diri untuk semakin mengamalkan nilai-nilai luhur Pancasila dalam kehidupan sehari-hari," ujarnya.

Upacara itu terlihat berjalan lancar dengan rangkaian acara yang khidmat, seperti pembacaan teks Pancasila, UUD 1945, dan ikrar.

Suasana haru juga terasa saat peserta upacara mengheningkan cipta untuk mengenang jasa para pahlawan yang telah gugur dalam mempertahankan Pancasila.

"Dengan memperingati Hari Kesaktian Pancasila, kita tidak hanya mengenang sejarah, tetapi juga meneguhkan kembali komitmen kita terhadap Negara Kesatuan Republik Indonesia," imbuh Camat lagi.

Diakhir acara, seluruh peserta upacara tampak antusias dan penuh semangat. Mereka berharap semangat kebangsaan dan persatuan terus tumbuh di kalangan masyarakat khususnya di Kecamatan Minas.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

DPW KPOTI Riau Lantik DPD KPOTI Dumai

Bupati Alfedri berharap program KUR di Sungai Apit terserap dengan baik

Pandangan Umum Fraksi - Fraksi Terhadap Ranperda Perubahan APBD Kabupaten Kampar Tahun Anggaran 2023

Dinyatakan Positif Covid 19, Rumah Warga Duri di Disinfektan

Malam Ini, Pemkab Siak Umumkan Hasil Seleksi Admintrasi CPNS 2019

Diisukan Meninggal, Mahasiswa Korban Aksi Tolak UU Cipta Kerja di DPRD Riau Dalam Kondisi Baik

Buka POPDA 2024, Alfedri Dukung Atlet Muda Siak Semakin Bersinar

Disambut Wabup Siak Husni Merza, PW MOI Kabupaten Siak Lakukan Silaturahmi

Babinsa Koramil 03/Minas Gencarkan Sosialisasi Anti-Narkoba di Kampung Minas Barat

Terjun Kelapangan Kapolsek Mandau Suarakan Physical Distancing ke Masyarakat

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan