MENU TUTUP

Pemkab Pelalawan Terima Penghargaan Sakip Award 2019 Prediket B

Senin, 10 Februari 2020 | 17:03:30 WIB Dibaca : 2178 Kali
Pemkab Pelalawan Terima Penghargaan Sakip Award 2019 Prediket B Pemkab Pelalawan Terima Penghargaan Sakip Award 2019 Prediket B

 


Pelalawan- Pemerintah Kabupaten Pelalawan mendapatkan penghargaan dalam penyelenggaraan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah atau SAKIP, dengan predikat B.

 

 

Hasil evaluasi  Pemkab Pelalawan mendapatkan nilai 60,39 atau predikat B.Penilaian ini menunjukkan tingkat efektivitas dan efisiensi penggunaan anggaran dibandingkan dengan capaian kinerjanya. Kualitas pembangunan budaya kinerja birokrasi dan penyelenggaraan pemerintahan yang berorientasi hasil pada Pemerintah Kabupaten Pelalawan sudah menunjukkan hasil yang baik. Hasil evaluasi tahun 2019 menunjukkan peningkatan dibanding 2018 lalu yang hanya meraih poin 58,01 dengan predikat CC. 

 

 

Penyerahan penghargaan ini di serahkan langsung oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Tjahjo Kumolo kepada Wakil Bupati Pelalawan H.Zardewan bertempat di Radisson Golf & Convention Center Batam, Kota Batam, Kepulauan Riau, Senin (10/02).

 

 

Wabup H.Zardewan usai menerima penghargaan ini menekankan agar Pemerintah Kabupaten Pelalawan selalu berbudaya kerja dengan baik, bekerja sesuai tupoksi yang sudah diatur dan akuntabilitas. Akuntabilitas kinerja saat ini memang sudah baik, namun ke depan harus ditingkatkan lagi.Kita ucapkan juga terima kasih kepada semua organisasi perangkat daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Pelalawan, serta dukungan dan masukan dari Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Pelalawan,keberhasilan ini karena kebersamaan kita dan dukungan OPD.

 

 

Tampak Hadir mendampingi Wabup H.Zardewan yakni Sekda Tengku Mukhlis,Inspektur M.Irsyad,Sekretaris Bappeda Edi Surya dan Kepala Bagian Organisasi Tata Laksana (Ortal) Rinto Rinaldi.(MCp)


Editor : Idris Harahap



Berita Terkait +

Berikan Rasa Aman dan Nyaman, Polsek Siak Hulu Gencar Patroli ke Sejumlah Gereja

Bupati H Zukri Resmikan Lintasan Listrik Dusun II dan III Tasik Indah Desa Segati - Langgam

Babinsa Koramil 03/Minas Serda Dwi H.A, Lakukan Kunjungan & Berikan Bantuan Terhadap Anak Penderita Stunting di Kampung Minas Barat

Polsek Tandun & Pemdes Puo Raya Berikan Bantuan Kepada Korban Bencana Alam  

DPD BMRB Kabupaten Siak Apresiasi Kinerja Polres Siak Dalam Memutus Rantai COVID-19

Ketum PW-KKB Riau Hadiri Doa Selamat KKB Riau & Pekanbaru Sekaligus Soft Opening Kedai Kopi Berkat

Jaga Kamtibmas Jelang Pilkada 2024, Polsek Minas Kembali Gelar Cooling System di Minas Timur

Penguatan Binter SKK Migas Pada Area Rute Tracking PT BSP di Buatan, Serma Edy S dan Serda Dedi Rutin Lakukan Giat Patroli Serta Komsos

Dinkes Berupaya Turunkan Kasus Malaria di Rokan Hilir

Wakapolres Rohul Dampingi Bupati Sambut Kunjungan PJ Gubernur Riau

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan