MENU TUTUP

Warga Sengkemang Keluhkan Aksi Balap Liar Anak Remaja Saat Giat Jumat Curhat Polsek Koto Gasib

Jumat, 01 Maret 2024 | 19:55:51 WIB Dibaca : 883 Kali
Warga Sengkemang Keluhkan Aksi Balap Liar Anak Remaja Saat Giat Jumat Curhat Polsek Koto Gasib

Siak, Catatanriau.com | Kapolsek Koto Gasib Iptu Budiman S Dalimunthe SH MH beserta sejumlah personilnya melaksanakan kegiatan Jum'at Curhat di salah satu warung tempat warga berkumpul yang ada di Kampung Sengkemang, Kecamatan Koto Gasib, Kabupaten Siak, Riau, Jumat (01/03/2024) pagi.

Ikut mendampingi Kapolsek dalam giat itu, Kanit Samapta Polsek Koto Gasib Ipda Samos Joni N, Bhabinkamtibmas Pangkalan Pisang Bripka Mahadir M, Ba unit IK Polsek Koto Gasib Bripka Rubiyanto dan Kanit Provost Polsek Koto Gasib Bripka Delvianto.

Dalam hal ini warga yang hadir mengeluhkan tentang kenakalan remaja balap liar di jalan tembus dari Kampung Sengkemang ke Kecamatan Dayun pada sore hari hingga malam.

Menindaklanjuti keluhan tersebut, Kapolsek Koto Gasib Iptu Budiman S Dalimunthe SH MH menegaskan bahwa pihaknya akan menindak lanjuti hal tersebut.

"Kita akan melakukan patroli rutin ke wilayah tersebut dan berkoordinasi dengan pemerintah Desa setempat. Kegiatan Jum'at Curhat selesai dilaksanakan sekira pukul 10.20 WIB, kegiatan berjalan dengan aman dan lancar," tuturnya.***


Laporan : Idris Harahap



Berita Terkait +

Cegah Karhutla, Polsek Kuala Kampar  Sosialisasi Larangan Membakar

Sesui Perpres Nomor 87 Tahun 2016, Polsek Pangkalan Kerinci Sosialisasi Saber Pungli

Upika Tualang Himbau Warga Hentikan Aktifitas Saat Adzan Berkumandang dan Lakukan Sholat Berjamaah

Surat Terbuka Pesi Weslon Terkait Penamaan Taman Syarifah Sembilan Ditanggapi LAMR Sei Apit

Lepas Pawai Takbiran, H. Sukiman: Ajak  Masyarakat Rohul Meresapi Hikmah Hari Raya Kurban

Pak Gubernur Riau Harus Tegas! Coret Kontraktor Yang Bermasalah, Pria Ini Terlapor Kasus Pengeroyokan

Kampung Tangguh Jaga Ketahanan Pangan, Polsek Minas Rutin Pantau Tanaman Sayur & Jagung

Hari Ini Ada 3 Penambahan Kasus Positif Covid-19 di Sei Apit

Tak Dapat Dianggarkan Pemkab Inhu, Martimbang Simbolon Gunakan Dana Pribadi Lakukan Perbaikan Jalan Simpang Kancil di Sungai Akar

Diduga Ada Indikasi Korupsi, LSM Penjara Akan Segera Melaporkan Desa Sibuak Ke Kajari Kampar

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Diantar Ulama dan Ratusan Massa, Dr.Afni Mendaftar ke PKB Siak

2

Siapkan Doorprize, Kapolres Inhu Ajak Masyarakat Nobar Laga Semifinal Timnas

3

Wabup Rohul Hadiri Penutupan MTQ Ke 42 Provinsi Riau Di Kota Dumai

4

Buka Acara Seminar, Ini Pesan Indra Gunawan Kepada Kader Untuk Pilkada Siak Mendatang

5

Kampar Expo 2024, Ajang Edukasi Industri Migas untuk Masyarakat dan Pelajar Riau

6

Buntut Bnyak Sekolah Pungut Duit Siswa, Pj Gubri Diminta Copot Kadisdik Riau