MENU TUTUP

Babinsa Koramil 04/Perwang Sertu Venus Luberto Sambangi Kediaman Warga Binaan di Perawang Barat Untuk Lakukan Pengecekan Anak Stunting

Kamis, 01 Februari 2024 | 11:29:09 WIB Dibaca : 364 Kali
Babinsa Koramil 04/Perwang Sertu Venus Luberto Sambangi Kediaman Warga Binaan di Perawang Barat Untuk Lakukan Pengecekan Anak Stunting

Siak, Catatanriau.com | Anggota Koramil 04/Perawang Kodim 0322/Siak Sertu Venus Luberto ia melaksanakan kegiatan pemberian bantuan dan pengecekan anak warga yang stunting di Kampung Perawang Barat, Kecamatan Tualang, Kabupaten Siak, Riau, Kamis (01/02/2024).

"Tujuan dilaksanakannya ini untuk mengecek dan memberikan bantuan kepada anak yang terkena stunting tujuannya untuk meningkatkan status gizi dan kualitas Sumber Daya Manusia," kata Sertu Venus Luberto.

Dijelaskannya, selama kegiatan itu dilaksanakan tidak ada suatu kendala yang berarti.

"Kegiatan berjalan dengan  aman dan lancar," pungkasnya.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Total ODP di Rohul Yang Sudah Terpantau 5.820 Orang, ODP Yang Sehat Bertambah 79 Orang

Bupati Kuansing Serahkan Mobil Damkar ke Kecamatan Dibagi Tiga Wilayah

Rutin Laksanakan Jumat Curhat, Giliran Warga Benteng Hulu Didengarkan Kapolres Siak

Polsek Teluk Meranti Cek Ketersediaan Migor di Jalan Lintas Bono

Hari Raya Idul Adha Tahun Ini, Kemenag Kampar Berqurban 2 ekor Kerbau

Bupati HM Harris Serahkan Langsung BLT Di Desa Pangkalan Gondai

Polsek Kuala Kampar  Sosialisasi  Saber Pungli di Pelabuhan

Jum'at Ini 7 Warga Minas Masih Didapati Abaikan Prokes Covid-19 Oleh Tim Yustisi

Kapolres Rohul Datangi Mapolsek Kunto Darussalam Dalam Agenda Silaturahmi

Gubri Edy Natar Nasution Kunjungi Sumiati & Syarifuddin, Pastikan Pasien Dapat Penanganan Baik

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

2

Rusak Parah! Warga Minta Pemprov Riau Perbaiki Jalan Lintas Minas - Perawang

3

Danrem 031/Wira Bima Sambut Tim Pokja Kajian Strategis Brigjen TNI Junaidi

4

Harlades Pertama Desa Pemandang: Momentum Bersejarah Untuk Kemajuan Desa

5

Kecewa, Janji Humas PT. GWDC Tak Kunjung Ditepati, Pemuda Bangko Pusako Stop Operasi PT GWDC

6

Heboh! Warga Desa Lubuk Sakat Temukan Bayi Sudah Tidak Bernyawa