MENU TUTUP

Usai Sholat Magrib Berjamaah, Polsek Minas Sampaikan Pesan Pemilu Damai Kepada Jamaah Masjid At-Taqwa

Ahad, 21 Januari 2024 | 19:54:21 WIB Dibaca : 349 Kali
Usai Sholat Magrib Berjamaah, Polsek Minas Sampaikan Pesan Pemilu Damai Kepada Jamaah Masjid At-Taqwa

Siak, Catatanriau.com | Polsek Minas - Polres Siak kembali melakukan sholat Maghrib berjamaah polri PRESISI bersama masyakarat dalam rangka colling system Pemilu Tahun 2024 di Mushalla At-Taqwa Minas, Kabupaten Siak, Riau, Ahad (21/01/2024) sekira pukul 18.30 WIB.

Giat itu dipimpin langsung oleh Kapolsek Minas Kompol Wan Mantazakka SH MH melalui Kanit Intelkam Polsek Minas AKP Suwondo dan diikuti oleh Ps. Panit 1 Unit Lantas Polsek Minas Aipda Muharlis, Bhabinkamtibmas Minas Timur Bripka Reza Ferdiyan SH dan Ps. Panitmin Unit IK Polsek Minas Bripka Afrizal.

Dalam kesempatan itu, seusai melakukan sholat maghrib berjamaah dan doa bersama, AKP Suwondo menyampaikan tentang  pesan-pesan Kamtibmas atau Cooling system.

"Mari kita hindari perpecahan sekalipun berbeda pilihan dalam pemilu di tahun 2024 ini, hal ini kami sampaikan kepada para jamaah Masjid At-Taqwa Minas.

Dan sekira pukul 19.10 WIB, Giat telah selesai dilaksanakan dan selama giat berlansung situasi terdapat dalam keadaan aman dan kondusif.***

Laporan : Idris Harahap 


 



Berita Terkait +

Binlat Polres Pelalawan Membentuk Bibit Unggul Casis Kepolisian

Dalam Kunkernya, Bupati & Ketua TP PKK Rohul Berikan Motivasi Peserta Lomba HKG Desa RTB

Bersama Warga Kelurahan Perawang, Pelda Ramli Nst dan Sertu Venus Luberto Lakukan Penanggulangan Karhutla Dengan Cara Berpatroli

Bupati Siak Terima Kunjungan Aster Kepala Staf AD Dan Cek Kesiapan Acara TMMD

Truck Logging Dilarang Masuk Kota, Rekayasa Jalintim Ciptakan Nyaman Kota Pangkalan Kerinci

Fildan Bayi Berusia 8 Bulan itu Akhirnya Mendapatkan Uluran Tangan Dari Polres Bengkalis

Polemik Penamaan Taman di Sei Apit, Kelompok Masyarakat Layangkan Petisi Pada 3 Instansi & Lembaga

Pemcam Kuantan Hilir Seberang Terus Sosialisasikan Bahaya Penyebaran Covid-19

Usai Pemungutan dan Penghitungan Suara, Kapolres Siak Beri Pelayanan Kesehatan Bagi Petugas KPPS

Penguatan Binter SKK Migas Serka R.Girsang & Kopda AKP Hutagalung Patroli di Area 3 PT PHR  Minas

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PT RPI Disinyalir Eksekusi Kebun Sawit Masyarakat Tanpa Mufakat, Ini Kata Humasnya!

2

Buka POPDA 2024, Alfedri Dukung Atlet Muda Siak Semakin Bersinar

3

Nekat! Curi Sarang Burung Walet Anggota Polisi Pelaku di Hajar Massa

4

Kontingen Kecamatan Minas Optimis Boyong Prestasi Pada Gelaran POPDA Se-Kabupaten Siak Tahun 2024

5

Ketua Kwarcab Rohul Elbizri S.Stp,M.Si, Pimpin Rapat Koordinasi Pramuka

6

PDIP dan PKB Memiliki Histori, M Shohibul Ahsan, SE Daftar Calon Wakil Bupati Pelalawan Ke PDIP