MENU TUTUP

Malam-malam, Bhabinkamtibmas Polsek Tambang Sambangi Warga Menyampaikan Pemilu Damai

Sabtu, 20 Januari 2024 | 09:02:54 WIB Dibaca : 296 Kali
Malam-malam, Bhabinkamtibmas Polsek Tambang Sambangi Warga Menyampaikan Pemilu Damai

Kampar, Catatanriau.com | Sebagai wujud kedekatan Polisi dengan warga masyarakat, Bhabinkamtibmas dituntut selalu aktif melaksanakan kegiatan sambang ke desa binaannya untuk dan selalu melekat dengan warga yang menjadi binaanya.


Seperti halnya yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Tarai Bangun Bripka Lukman Hakim, menyambangi salah satu rumah warga yang saat itu sedang duduk-duduk. Jumat (19/1/2024) pukul 21.00 WIB.

 

Disela-sela sambang Bhabinkamtibmas melakukan dialogis dengan beberapa warga dan memberikan himbauan kamtibmas dan Pemilu Damai 2024 pada warga masyarakat.

Hal ini disampaikan oleh Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja melalui Kapolsek Tambang mengajak bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan kita masing-masing dan mensukseskan Pemilu Damai 2024 yang sebenatr akan akan dilaksanakan.

 

"Karena keamanan adalah merupakan tanggung jawab kita bersama, dimulai dari menjaga diri sendiri maupun milik pribadi, jangan sampai kita menjadi korban dari suatu tindak kejahatan. Apalagi menjelang Pemilu Damai, hindari Hoax, cek dulu kebenaran informasinya”ujar Kapolsek.

Bhabinkamtibmas harus kedekat dengan masyarakat, "agar masyarakat bisa menyampaikan segala permasalahan yang ada di wilayah desanya," ungkap Kapolsek. ( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Serma Zulkifli & Sertu Nuril Kembali Ikut Lakukan Pengamanan Pos PAM Mudik Lebaran

Ini Pesan Danrem 031/WB Saat Safari Ramadhan di Yonif 132/BS

Buka Diklat Calon Paskibraka Pelalawan 2022, Wabup Berikan Pesan Pesan Motivasi 

Lomba Harkannas Tahun 2023, TP PKK Rohul Raih Juara Umum

Ubah Waktu Luang Jadi Bisnis, Mahasiswa Kukerta BK UNRI Desa Sawah Sosialisasi Olahan Selai Jeruk

Kapolres Kampar Sambut Kunjungan Tim Verifikasi Pelayanan Publik Dari Kemenpan RB

Bulan Ramadhan, Polsek Pangkalan Kerinci Gencar Patroli Cegah C3

Inisiatif Polsek Kelayang Peduli Bantu Perbaikan Rumah

Serka Alexander. S, Lakukan Giat Surveilence Antisipasi PMK Terhadap Hewan Sapi di Kelurahan Perawang

Shohib Sponsor Utama, MSA Management Gelar Turnamen Sepak Bola

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pria Dipenjara Karena Sebarkan Konten Pornografi Pasca Putus Dengan Pacar

2

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

3

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

4

Kunker Ke Rohul, Menhub Dorong Optimalkan Penerbangan Di Bandara Tuanku Tambusai

5

Pemkab Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 Di Kota Pekanbaru

6

Kapolres Inhu Resmikan Bangunan MCK dan Pojok Baca SD Marginal Rakit Kulim