MENU TUTUP

Serka Risman Girsang Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Giat Monitoring Tahapan Pemilu 2024 di Kantor PPK Sei Mandau

Kamis, 07 Desember 2023 | 12:14:27 WIB Dibaca : 712 Kali
Serka Risman Girsang Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Giat Monitoring Tahapan Pemilu 2024 di Kantor PPK Sei Mandau

Siak, Catatanriau.com | Babinsa Koramil 03/Minas Serka Risman Girsang melaksanakan Monitoring tahapan pelaksanaan Pemilu 2024 di Kantor PPK (Panitia Pemilihan Kecamatan) di Desa Muara Klantan, Kecamatan Sungai Mandau, Kabupaten Siak, Riau, Kamis (07/12/2023) sekira pukul 09.05 WIB.

"Monitoring Tahapan Kantor PPK Kec. Sungai Mandau dilakukan untuk memastikan Kantor PPK Sungai Mandau dalam keadaan aman dari gangguan, ancaman dan hambatan demi kelancaran Tahapan Pemilu 2024," kata Serka Risman Girsang.

Kegiatan Monitoring ini kata dia, selesai pukul 10.00 WIB dalam keadaan aman dan kondusif.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Raih Nilai Tertinggi, Cabang Fahmil Qur'an Putra Siak Menyusul Fahmil Putri ke Final

Besok Program Vaksinasi COVID-19 Perdana di Puskesmas Pangkalan Kerinci, 10 Pejabat Jalani Check Up

Sekda Siak Arfan Usman Minta Penyelenggara Pilpung Serentak di Siak Wajib Netral

Pengarahan Kepada Personil Polres Inhu, Ini Penekanan Tim Pamawil Polda Riau

Antisipasi Gangguan Arus Balik, Anggota Koramil 03/Minas Giat Pengamanan Di Pos Pam Lebaran Ops Ketupat LK 2024 Simpang Exit Tol

Satlantas Pelalawan Predikat Terbaik 3 Polda Riau Kamseltibcar Lantas 2022

Aksi Damai FPR Siak

Bersama Dengan Tim di Kampung Olak, Serka Ardhi Syam Rutin Patroli Karlahut Dengan Warga Binaan

Arizon.SE, Ditunjuk Oleh Pj Bupati Sebagai PLT Kasatpol PP Kabupaten Kampar

Kapolri Jadi Warga Kehormatan Kostrad,  TNI-Polri Terus Bersinergi

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

2

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

3

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

4

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif

5

Junjung Tinggi Kebebasan Berpendapat, PHR: Pekerja Simbol Ketahanan Energi

6

Aksi Unjuk Rasa di PT. PHR Minas Berakhir Damai, Dandim Siak Sampaikan Pesan Persatuan dan Kesejahteraan