MENU TUTUP

Diikuti Ratusan Pecinta Hewan, Klinik Hewan Pekanbaru III Gelar Pengobatan Gratis

Senin, 27 November 2023 | 21:05:47 WIB Dibaca : 1076 Kali
Diikuti Ratusan Pecinta Hewan, Klinik Hewan Pekanbaru III Gelar Pengobatan Gratis

Pekanbaru, Catatanriau.com | Klinik Hewan Pekanbaru III (KHP) menggelar layanan pengobatan, sterilisasi, vaksin, pembersihan jamur yang dilakukan secara gratis dalam rangka aniversary ke 2.

Acara tersebut dilaksanakan di KHP III pada hari Minggu (27/11/2023) di Jalan Sungai Kampar nomor 126 c, Kecamatan Lima Puluh yang diikuti ratusan pecinta hewan.

"Ada sekitar 120 orang yang datang mengikuti acara kita ini,kita memberikan banyak pelayanan yang tentunya secara gratis," kata seorang Staf Panitia Acara, Rudi.

Rudi mengatakan ada sekitar 15 pegawai yang terdiri dari dokter hewan dan paramedis sampai kewalahan karna ramainya pengunjung pada acara tersebut.

Adapun acara tersebut dilakukan oleh para dokter profesional dengan memberikan layanan berupa pengobatan dan perawatan gratis.

Sedangkan rata-rata pengunjung tampak berbondong-bondong membawa hewan peliharaan jenis Kucing dan Anjing.***

Laporan : Jaya



Berita Terkait +

Pemkab Rohul Gelar Rapat Persiapan Pelaksanaan Pilkades Serentak Tahun 2021

Polsek Langgam Patroli di Desa Segati, Antisipasi Aksi C3

Pisah Sambut Kajari Pelalawan Dari Nophy T Suoth SH MH diganti Silpia Rosalina SH MH

Pasca Lebaran ODP di Rokan Hulu Semakin Bertambah, Fositif Corona Masih Nihil

Upaya Nyata Pekerja Pertamina Hulu Rokan Ajak Pelajar Lestarikan Lingkungan Hidup

Peringati Idul Adha 1442 H, Untuk Perdana Puskesmas Minas Lakukan Penyembelihan Hewan Qurban

Tingkatkan Disiplin Masyarakat Polsek Pangkalan Kerinci & TNI Kembali Bagikan Masker Gratis

H Syamsuar Lepas Keberangkatan 120 Ton Donasi Liquid Oksigen Bantuan APP Melalui PT IKPP Perawang

Diskominfo Rohul & Diskominfotik Riau Bekerjasama Dalam Pemanfaatan Aplikasi E-Office

Tahun Ini, Pengembangan Pariwisata Embung Menjadi Fokus Pembangunan di Desa Bumi Mulya

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

2

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

3

Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu Gelar Upacara Memperingati Hari Pendidikan

4

Merdeka Belajar sebagai Kunci Membangun Generasi Emansipatif dan Kreatif

5

Pastikan Peringatan May Day Aman, Kapolres Pelalawan Hibur Para Buruh

6

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik