MENU TUTUP

Wakapolri Komjen Pol Agus Andrianto, Beserta Rombongan Gelar Silaturahmi Kebangsaan Polri Presisi Untuk Negeri Bersama Masyarakat Riau

Rabu, 22 November 2023 | 20:54:24 WIB Dibaca : 806 Kali
Wakapolri Komjen Pol Agus Andrianto, Beserta Rombongan Gelar Silaturahmi Kebangsaan Polri Presisi Untuk Negeri Bersama Masyarakat Riau

Pekanbaru, Catatanriau.com | Dalam kunjungan kerjanya ke Riau, Wakapolri Komjen Pol Agus Andrianto, menyempatkan diri bertatap muka dan bersilahturahmi dengan perwakilan civitas akademika seluruh Kampus baik negeri maupun swasta yang ada di Riau di Balai Serindit, Jalan Diponegoro, Pekanbaru, Rabu (22/11/2023) siang, sekitar pukul 15.30 Wib.

Dalam acara silahturahmi tersebut Wakapolri juga memberikan bantuan beasiswa kepada 150 mahasiswa yang berprestasi di Riau.

Sebanyak 15 Perguruan Tinggi mengirim masing-masing 10 mahasiswa terbaiknya untuk memperoleh beasiswa. Mereka akan menerima uang pembinaan sebesar Rp 500 ribu per orang selama 6 bulan berturut-turut. Total anggaran yang dikucurkan mencapai Rp 450 juta.

Wakapolri Komjen Pol Agus Andrianto mengatakan, pemberian beasiswa bertujuan untuk menunjang keberhasilan mahasiswa.

"Saya minta ini berkelanjutan. Kapolda menyiapkan bantuan sebesar Rp 450 juta untuk mahasiswa se Provinsi Riau," kata Komjen Agus.

Dia berharap kepada seluruh perusahaan dan bisnis perbankan yang ada di Riau turut memberikan perhatian dan sumbangsih dalam mendukung program pendidikan.

"Bukan hanya sukses untuk keberhasilan usaha disini, tapi juga punya tanggungjawab buat masyarakat Riau," pungkasnya. ( Irwan Ocu Bundo).



Berita Terkait +

Salut.....PWI Pelalawan Terima CSR Notaris Ragil Ibnu Hajar Berupa BPJSTK

Jaga Keamanan OVN di PT PHR Minas Dua Orang Anggota Koramil 03/Minas Ini Giat Patroli Drilling 

Polres Siak Hadiri Undangan Pesta Perak Gereja HKI Jemaat Bunut Resort Perawang

Melalui Kegiatan Komsos, Koptu Salomo Sembiring Sampaikan Nilai-nilai Pancasila Kepada Warga Binaannya di Kampung Pancasila

Danramil 11/PWK Kandis Lanjutkan Patroli Gabungan Pengajuan Penerapan New Normal

Gelar Lomba Da’i Kamtibmas, Kapolda Riau Irjen Moh Iqbal : Saya Bangun Akhlak Yang Baik Untuk Maksimalkan Pelayanan Masyarakat

Ketua DPW Pujakesuma Riau Anton S, Bersilaturahmi Dengan Ketua DPW GM Sujarwo SM

Polsek Kuala Kampar Terus Lakukan Giat Pengamanan Kegiatan Masyarakat

Wakil Bupati Buka Secara Resmi Musrenbang Di Kecamatan Pelalawan Tahun 2020

Polsek Kampar Bersama Bhayangkari Berbagi Takjil Kepada Masyarakat

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

2

Satu Perwira Polres Inhu Naik Pangkat Pengabdian, Dua Bintara Dipecat

3

Pemerintah Kabupaten Rokan Hulu Gelar Upacara Memperingati Hari Pendidikan

4

Merdeka Belajar sebagai Kunci Membangun Generasi Emansipatif dan Kreatif

5

Pastikan Peringatan May Day Aman, Kapolres Pelalawan Hibur Para Buruh

6

Satres Narkoba Polres Inhu Ringkus Pengedar 4,46 gram Sabu di Kecamatan Lirik