MENU TUTUP

Ribuan Warga Ikuti Gerak Jalan Santai, Bupati : Semoga Kuansing Makin Maju, Masyarakatnya Sehat Dan Sejahtera

Selasa, 10 Oktober 2023 | 11:08:18 WIB Dibaca : 1032 Kali
Ribuan Warga Ikuti Gerak Jalan Santai, Bupati : Semoga Kuansing Makin Maju, Masyarakatnya Sehat Dan Sejahtera

Kuansing, Catatanriau.com | Bupati Kuantan Singingi, Drs H Suhardiman Amby berharap ke depan daerah otonomi baru ini bisa lebih maju, berkembang serta rakyatnya sehat dan sejahtera.

Demikian harapan Bupati, H Suhardiman Amby, saat melepas ribuan peserta Gerak Jalan Santai, yang di taja Pemkab Kuansing di Lapangan Limuno Teluk Kuantan Selasa, (10/10/2023) pagi.

Gerak Jalan Santai yang bertabur hadiah doorprize itu, diikuti berbagai elemen masyarakat, mulai dari pelajar, guru, ASN, Honorer serta kalangan swasta seperti Perbankan dan banyak lainnya.

Sementara, tampak hadir sejumlah Forkopimda seperti Kajari, Kapolres, Dandim, Ketua Pengadilan dan Pimpinan DPRD Kuansing.

Antusiasme warga yang hadir, menunjukkan ekspetasi besar masyarakat akan kemajuan Kuantan Singingi yang sudah berusia 24 Tahun.(rls)

Laporan : Ayub



Berita Terkait +

Penyaluran BLT Tahap 2 Dikawal Langsung Oleh Anggota Koramil 04/Mandau, Serma Amiruddin

Memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke 78, Polsek Perhentian Raja Gelar Kegiatan Lomba Kearifan Lokal

Dalam Giat Suling, Kapolres Mengajak Jamaah Untuk Selalu Mengawasi Anak-anaknya

Serka Risman Girsang Babinsa Koramil 03/Minas Rutin Giat Gakplin Guna Antisipasi Penularan Covid-19 di Pasar Minas

Warga Kabupaten Bengkalis Ini Dibekuk Reskrim Polsek Kandis, Diduga Hendak Edarkan Shabu

Sertu Sarju Dan Kopda L Sigalingging Bersama Warga Kampung Tualang, Patroli Gabungan Guna Cegah Karhutla

Gunakan Toa, Bhabinkamtibmas Mandiangin Ajak Masyarakat di Pasar Patuhi Prokes Covid-19

Babinsa Koramil 04/Perawang Sukses Sosialisasikan Kesehatan Kepada Warga di Kampung Tualang

Babinsa Bersama Tim URC Lakukan Surveilans PMK di Kecamatan Koto Gasib

Polres Siak Hadiahkan Sepeda Motor Bagi Masyarakat Yang Beruntung & Ikut Vaksinasi Covid-19

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Palu MK Mengetuk: Gugatan PSU Pilkada Siak Ditolak, Afni-Syamsurizal Segera Dilantik

2

Korban Pengeroyokan Diduga Oleh Oknum Security PT. TPP Datangi Polres Inhu Untuk Cari Keadilan

3

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

4

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

5

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri

6

Polsek Minas Yang di Back Up Polres Siak Kawal Aksi Unjuk Rasa di Gate 4 PHR Minas, Kapolsek Pastikan Situasi Kondusif