MENU TUTUP

Bupati Suhardiman Tinjau Lokasi Longsor Penambangan Emas Tanpa Izin Yang Memakan Korban Jiwa

Kamis, 14 September 2023 | 13:31:29 WIB Dibaca : 797 Kali
Bupati Suhardiman Tinjau Lokasi Longsor Penambangan Emas Tanpa Izin Yang Memakan Korban Jiwa

Kuansing, Catatanriau.com | Bupati Kuansing Suhardiman Amby meninjau langsung lokasi longsor Pertambangan Emas Tana Izin (PETI) di Desa Jaya Kopah, Kecamatan Kuantan Tengah, Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), Riau, Kamis siang (14/09/2023).

Dalam hal ini, Bupati Kuansing atas nama pemerintah daerah mengucapkan turut berbelasungkawa atas peristiwa yang menimpa almarhum yang merupakan warga Desa Jaya Kopah. 

Suhardiman Amby juga berterimakasih kepada aparat dari BPBD, Satpol PP dan Damkar, TNI/ Polri yang telah cepat tanggap membantu evakuasi korban di lokasi kejadian.

"Kami meminta maaf kepada pihak keluarga jika dalam menjalankan tugas evakuasi aparat pemeritahan daerah terdapat kesalahan," kata Suhardiman Amby.

Dalam kesempatan itu, Suhardiman Amby saat meninjau lokasi kejadian tampak didampingi Kapolres Kuantan Singingi, Danramil, Sekda, Kasatpol PP, Camat Kuantan Tengah.  

Sementara itu, keluarga Korban diwakili Tokoh Masyarakat Kopah Abdul Muluk Intan mengucapkan terimakasih kepada Bupati dan Pemerintah atas perhatinnya dan bantuannya mengevakuasi korban.

Dalam kesempatan ini juga Bupati Suhardiman meminta kepada Kapolres Kuansing agar segera melakukan pengawasan lebih intens terkait kegiatan Peti ini, agar kejadian seperti ini tidak terulang lagi.***

Laporan : Ayub

Editor : Redaksi 


 



Berita Terkait +

Malang Satu Unit Mobil Ini Seruduk Dua Pengendara Sepeda Motor

Gajah Hamil Tua Mati Tragis Di Konsesi HTI PT Arara Abadi Bengkalis

Siswa SMU di Kuansing Tewas Tenggelam & Tertimbun Pasir Saat Lakukan Dompeng Emas

Tragis! Karyawan PT IKPP Perawang Tewas Tersedot Mesin Penggiling Kulit Kayu

Dampingi Warganya, Penghulu Kayu Ara Permai Datangi Mapolsek Sei Apit Akibat Cekcok Maslah Lahan

Polres Kuansing Selidiki Penyebab Kebakaran di Ruko Aufar Baby Shop

Laka Laut Speedboat SB EVELIN CALISA Tujuan Tembilahan- Tanjung Pinang Terjadi Diperairan Sungai Guntung Inhil

Harimau Berkeliaran Di GS 5 PT CPI, Ayang Bahari Himbau Warga Minas Barat Agar Tetap Waspada

BBKSDA Riau Evakuasi Harimau Sumatera, Terperangkap Di Tanjung Pulai Pulau Muda

Tiga Bulan Gaji Tak Dibayar, Karyawan Makan Apa? Demikian Seruan Aksi PTMP Riau Terhadap PT GTU

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kopi Boi Tawarkan Nobar Seru Indonesia vs Uzbekistan

2

Dua Pelaku Narkoba Diciduk: Barang Bukti Berupa Sabu 5,60 Gram Berhasil Disita

3

Dihadiri Arwin AS, LLMB Deklarasi Dukung Afni di Pilkada Siak

4

Kapolsek Kelayang Ringkus Pengedar dan Bandar Sabu-sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya

5

Lapas Pasir Pengaraian Gelar Upacara Peringatan HBP Ke 60 Tahun 2024

6

Residivis Pencurian Dibekuk Unit Reskrim Polsek Cerenti