MENU TUTUP

Babinsa Koramil 03/Minas Giat Pendampingan PMK di Kelurahan Minas Jaya 

Kamis, 03 Agustus 2023 | 10:59:40 WIB Dibaca : 912 Kali
Babinsa Koramil 03/Minas Giat Pendampingan PMK di Kelurahan Minas Jaya 

Siak, Catatanriau.com | Babinsa Koramil 03/Minas, Kodim 0322/Siak, Sertu joko purnomo melaksanakan  Kegiatan Pendampingan PMK (Penyakit Mulut dan Kuku) terhadap hewan ternak di Kelurahan Minas Jaya, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Kamis (03/08/2023) sekira pukul 09.30 WIB.

"Tujuan kegiatan ini untuk memberikan pemahaman kepada peternak tentang ciri-ciri ternak yang terinveksi PMK (Penyakit Mulut dan Kuku)," ungkap Sertu Joko Purnomo.

Babinsa juga menghimbau kepada peternak untuk memberikan vaksin agar terhindar dari PMK (Penyakit Mulut dan Kuku).

"Selama kegiatan berlangsung dalam keadaan aman," pungkasnya.***

Laporan : Idris Harahap

Editor : Redaksi 


 



Berita Terkait +

UNPRI Launching Kampus PSDKU di Pekanbaru

Bhabinkamtibmas Polsek Tambang Gelar Cooling System di Desa Tanjung Bungo

Operasi Tertib Ramadhan, Polsek Kelayang Bagikan Takjil ke Santri

Disdik Bengkalis Door to Door Antar Sembako Untuk Warga Terdampak Covid 19

Jaga Keamanan, Polsek Kerumutan Intensif Lakukan KRYD

Resmi Dilantik Sebagai Kamabicab Siak, Begini Pesan Bupati Alfedri

Babinsa Koramil 03/Minas Ikuti Giat Evaluasi Kinerja Kecamatan Sungai Mandau Oleh Pemkab Siak

Fantastis, kurang dari 1 jam terkumpul Rp.500 juta lebih dana zakat.

Menjelang Pemilu Damai, Bhabinkamtibmas Buluh Nipis Polsek Siak Hulu Beri Edukasi Dan Cooling System

Sinergi TNI-Polri dan Masyarakat Terus Gencarkan Patroli Karhutla di Minas Timur, Siak

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

3

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

4

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

5

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

6

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat