MENU TUTUP

Danramil 03/Minas Diwakili Serka Risman Girsang Ikuti Rakoor Penurunan Percepatan Stunting 

Selasa, 06 Juni 2023 | 11:32:50 WIB Dibaca : 1136 Kali
Danramil 03/Minas Diwakili Serka Risman Girsang Ikuti Rakoor Penurunan Percepatan Stunting 

Siak, Catatanriau.com | Danramil 03/Minas diwakili Serka Risman Girsang mengikuti pelaksanakan rapat koordinasi (Rakoor) percepatan penurunan stunting tingkat kecamatan Sungai Mandau tahun 2023 di Aula kantor Camat Sungai Mandau, Kabupaten Siak, Riau, Selasa (06/06/2023) sekira pukul 08.30 WIB.

Hadir dalam kegiatan itu Camat Sungai Mandau diwakili oleh Kasisessos Syahril S.sos, Kapuskesmas Sungai Mandau Dr Dedy Rahmayanto, Danramil 03/Minas diwakili  Serka Risman Girsang, Kapolsek Sungai Mandau diwakili Bripka Rikki, KUPTD Disdukcapil Asmaryanti,Bidan desa sekecamatan Sungai Mandau, Perwakilan dari ibu kader posyandu tiap-tiap kampung sekecamatan Sungai Mandau dan Perwakilan dari PT Arara Abadi distrik melibur.

"Dalam hal ini dilakukan pemaparan dari Kapuskesmas Sungai Mandau tentang percepatan penurunan jumlah stunting yang ada saat ini di Kecamatan Sungai Mandau sebanyak 109 orang," ungkap Serka Risman Girsang.

Kemudian ada juga arahan dari pihak perwakilan PT Arara Abadi selaku orang tua asuh anak stunting.

 "Dilakukan juga tanya jawab dari ibu-ibu bidan desa dan ibu kader posyandu tiap-tiap kampung, dan pada Pukul 11.30 WIB kegiatan selesai dalam keadaan aman dan kondusif," pungkasnya.***

Laporan : Idris Harahap 


 



Berita Terkait +

Tingkatkan Keamanan Jelang Pilkada Serentak Tahun 2024, Serka Gopardin Lakukan Patroli di Kampung Mandiangin

Pastikan Lingkungan Masyarakat Tetap Kondusif, Polsek Minas Rutin Gelar KRYD

Bupati Siak Kembali Ajak Masyarakat Manfaatkan Program KUR di Kecamatan Dayun

Kelurahan Damon Bagikan BLT ke Masyarakat Penerima Bantuan

Didampingi Kapolda, Danrem 031/WB Resmi Buka Kerjunas Shokaido

HUT Ke-70 Humas Polri, Kapolda Riau: Terus Berkarya dan Tingkatkan Kualitas

Hari Jadi Kejaksaan, BEM UNRI Minta Kejati Riau Tuntaskan Kasus Korupsi Di Bumi Lancang Kuning

Sinergi TNI dan Masyarakat Perawang Barat Intensifkan Patroli Karhutla, Babinsa Sampaikan Pesan Kewaspadaan

Tokoh Muda Siak Yakini Pembangunan Infrastruktur Era Jokowi Bakal Tingkatkan Daya Saing Daerah

Keluarga PDP Gajah Sakti Lakukan Rapid Test Terakhir

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

2

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

3

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

4

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat

5

Satresnarkoba Polres Pelalawan Ciduk Empat Pengedar Sabu, Barang Bukti Total 7,69 Gram Diamankan

6

Polsek Langgam Berhasil Ungkap Peredaran Sabu di Desa Segati, Pelaku Ditangkap Bersama 14 Paket Narkoba