MENU TUTUP

Demi Menjaga Keamanan OVN di PHR Minas, Serma M. Nasir & Sertu Ardhi Syam Kembali Patroli Pada Lima Lokasi Drilling

Jumat, 19 Mei 2023 | 12:27:17 WIB Dibaca : 639 Kali
Demi Menjaga Keamanan OVN di PHR Minas, Serma M. Nasir & Sertu Ardhi Syam Kembali Patroli Pada Lima Lokasi Drilling

SIAK, CATATANRIAU.com | Sebagai langkah dan upaya memberi rasa aman terhadap  Objek Vital Nasional (OVN) PT. Pertamina Hulu Rokan (PHR) Babinsa Koramil 03/Minas Kodim 0322/Siak, Serma M. Nasir dan Sertu Ardhi Syam, secara rutin melaksanakan kegiatan Pengamanan dan Patroli dipengerjaan pengeboran minyak bumi, di wilayah Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Jumat (19/05/2023).

Hari ini mereka tampak melakukan Patroli di lokasi Drilling 9E-11N dgn Co 0°42'19,766"N 101°29'24,773"E RIG APS Airlangga# 99 RT 001/RW 001 Desa Minas Timur Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran.

Kemudian Patroli di lokasi Driling 7C- 17N dgn Co 0°45'20,946"N 101°25'30,972"E  Rig ACS#10 RT 003/RW 003 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran.

Selanjutnya Patroli di lokasi Driling 6D-64N dgn Co 0°45'55,508"N 101°26'3,318"E Rig ACS#24 RT 002/RW 002 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini Rig up.

Setelah itu Patroli di lokasi Driling MNS 5B-21M dgn Co 0°48'5,364"N 101°20'59,145"E Rig TMS-1 PT Bias RT 003/RW 002 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran

Terakhir mereka juga melakukan Patroli di lokasi Driling BDSI 6E-61A dgn Co 0°45'36,695N 101°28'12,734"E Rig BDSI#27 RT 002/RW 002 Desa Minas Barat Kec. Minas Kab. Siak. Kegiatan hari Ini pengeboran.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak, kemudian juga hal ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI AD. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI AD kepada bangsa dan negara. Selama patroli dilakukan semua terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," pungkas Serma M. Nasir dan Sertu Ardhi Syam.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Koptu S Sembiring dan Kopda AKP Hutagalung Patroli Serta Lakukan Komsos di Area 3 PT PHR Dalam Giat Penguatan Binter SKK Migas

Tolak Penyesuaian Harga BBM, GEMA Pembebasan Riau Datangi DPRD Riau

Ketua PPM Kampar Kerahkan Angota Untuk Bergotong royong Di Legium Vetran

Alhmdulillah, Akhirnya Honor Pengurus Masjid Telaga Samsam Dibayarkan Termasuk Masjid Amrullah

Bupati Alfedri Serahkan Bantuan Sosial Tunai Warga Terdampak Covid 19 di Kandis

Wira Swandi Gea Menang The Best KO MMA, PT SEN Apel Pasukan Berikan Penghargaan

Bupati H. Sukiman Terima Penghargaan Anugerah Treasury Award dari DJPb Riau

Wakapolda Riau Tinjau Pelipatan Surat Suara di Kampar : Pastikan Keamanan dan Transparansi Pemilu 2024

Buka MTQ Ke 24, H. Indra Gunawan Berharap Bisa Menghasilkan Qori & Qoriah Berkualitas

Babinsa Koramil 04/Perawang Bersama-sama Dengan Warga Perawang Giat Penanggulangan Karhutla Dan Patroli

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pria Dipenjara Karena Sebarkan Konten Pornografi Pasca Putus Dengan Pacar

2

4 Bulan di Siak Tak Bisa Jumpai Alfedri, Akbar Jihad : Menunggu Pemimpin Baru Untuk Membahas Gagasan Yang Kami Bawa

3

Manajemen PHR Lepas Pekerja Berangkat Haji Ke Tanah Suci

4

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

5

Kunker Ke Rohul, Menhub Dorong Optimalkan Penerbangan Di Bandara Tuanku Tambusai

6

Pemkab Rohul Ikut Meriahkan Lancang Kuning Carnival 2024 Di Kota Pekanbaru