MENU TUTUP

Serda Mayus Lakukan Pendampingan Vaksinasi Antisipasi PMK di Minas Jaya

Jumat, 24 Maret 2023 | 11:50:36 WIB Dibaca : 876 Kali
Serda Mayus Lakukan Pendampingan Vaksinasi Antisipasi PMK di Minas Jaya

SIAK, CATATANRIAU.COM | Serda Mayus Maruli Babinsa Koramil 03/Minas Kodim 0322/Siak telah melaksanakan pendampingan dan pemantauan Vaksinasi untuk antisipasi penyebaran Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di Kelurahan Minas Jaya Kecamatan Minas Kabupaten Siak, Jumat (24/03/2023).

"Sasaran ternak sapi milik warga di RT 02 RK 04 Kelurahan Minas Jaya sebanyak 2 Ekor," kata Serda Mayus Maruli.

Adapun tujuan kegiatan tersebut kata dia, yakni untuk mensosilisasikan kepada pemilik sapi agar selalu menjaga kebersihan Kandang serta mengetahui gejala-gejala yang ditimbulkan oleh Virus PMK.

"Vaksinasi dilakukan oleh  Dokter Hewan Kecamatan Minas," terang dia.

Sementara itu lanjut dia, personil yang terlibat dalam giat ini diantaranya:

1. Serda Mayus Maruli 

2. Drh. Ika Yunia.

3. Inseminator M. Muntafiin.

4. Bhabinkamtibmas Brigadir Reza

"Selama Kegiatan situasi dalam keadaan aman dan lancar," tutupnya.***

Laporan : Idris Harahap 


 



Berita Terkait +

Bupati Siak Alfedri Apresiasi & Kagum Melihat Perpus Aktif Kreatif Kampung Mandiangin

Patroli Blue Light Cegah 3C & Premanisme, Personil Polsek Kemuning Rutin Lakukan KRYD Disejumlah Tempat Yang Dianggap Rawan Kejahatan 

Dorong Percepatan Vaksinasi di Siak, Kapolres Lakukan Berbagai Cara Agar Masyarakat Mau Divaksin

Jaga Keamanan OVN di PT PHR Minas, Serda Dwi Harianto Adi dan Serda Parjuni Continue Lakukan Patroli di 4 Lokasi Drilling

Serma Edy S Sambangi Kediaman Warga Binaan di Kampung Tasik Seminai Lakukan Pengecekan Anak Stunting

Polsek Minas Lagi Lagi Bagikan 200 Paket Takjil Kepada Jamaah Masjid Dan Masyarakat

Kapolres Kuansing AKBP Rendra Oktha Dinata, SIK M.Si pimpin apel Konsolidasi Tim Patroli Gabungan

Polres Kampar Terus Barbagi Sembako Untuk Warga Kurang Mampu Terdampak Covid-19

Pj.Bupati Erisman Yahya, Dukung Masuknya Investor Dalam Pemanfaatan Aset Daerah Pelabuhan Parit 21

Polsek Bunut Aksi Bagi-bagi Masker Sasar Masyarakat Kelurahan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Harimau Sumatera Ditangkap Usai Terkam Pekerja di Pelalawan, BBKSDA Riau Tingkatkan Patroli

2

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

3

Penggerebekan Sabung Ayam di Way Kanan Berujung Tragis, Tiga Polisi Gugur Ditembak OTK

4

Puluhan Pemuda Geruduk PT SLS, Kantor Disegel Akibat Dugaan Ketidakpedulian Perusahaan

5

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

6

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110