MENU TUTUP

Cegah COVID-19, Personil Polsek Kuala Kampar Patroli dan Himbau Prokes

Selasa, 20 Desember 2022 | 18:33:10 WIB Dibaca : 738 Kali
Cegah COVID-19, Personil Polsek Kuala Kampar Patroli dan Himbau Prokes Cegah COVID-19, Personil Polsek Kuala Kampar Patroli dan Himbau Prokes di Pelabuhan Teluk Dalam ,Selasa 20 Desember 2022

PELALAWAN,CATATANRIAU.COM | Kapolsek Kuala Kampar AKP Hanova Siagian SH menyampaikan kegiatan   patroli patuhi protokol kesehatan, sebagai upaya cegah penyebaran COVID-19 di Pelabuhan Teluk Dalam Kecamatan Kuala Kampar, Selasa (20/12/2022).

Kapolsek diwakili KSPKT I Aipda Ismardi  memberi pemahaman kepada warga peduli, tetap patuh protokol kesehatan (prokes) kepada warga masyarakat. Tiga personil patroli Polsek Kuala Kampar menyapa dan berdialog dengan warga di Pelabuhan Teluk Dalam Kecamatan Kuala Kampar. Memberi himbauan dan edukasi tentang upaya pencegahan penyebaran wabah COVID-19.

Dalam kegiatan Patroli tersebut, menghimbau kepada masyarakat agar selalu mematuhi prokes. Dengan selalu memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan.
Memberikan teguran lisan kepada masyarakat yang tidak memakai masker. Patroli berbentuk dialogis dengan warga serta sampaikan pesan atau himbauan terkait upaya pencegahan penyebaran wabah COVID-19.

Personil Polsek dalam  kegiatannya memberi pemahaman dan edukasi agar warga, selalu ikuti himbauan pemerintah dalam rangka cegah penyebaran virus COVID-19. Taati protokol kesehatan dengan tak lakukan kegiatan berkerumun dan kurangi aktifitas diluar rumah bila tidak ada kepentingan yang penting dan berpotensi dapat sebarkan wabah COVID-19.  Masa pandemi belum selesai.

Apabila memang terpaksa harus lakukan aktifitas diluar rumah sebaiknya tetap berpedoman pada protokol kesehatan dengan selalu lengkapi diri dengan hand sanitizer, jaga jarak dan kenakan masker, guna cegah penyabaran virus.

Kegiatan berpatroli  beri pemahaman masyarakat di Pelabuhan Teluk Dalam Kecamatan Kuala Kampar.  Karena keterbatasan informasi. Warga yang di Pelabuhan selalu diingatkan  protokol kesehatan yang wajib mereka jalankan dalam rangka pencegahan penyebaran virus COVID-19.

Dengan kegiatan patroli dan pos pantau posko  COVID -19. Timbul rasa kesadaran masyarakat untuk tetap patuh terhadap prokes COVID-19. Hal uni berguna mencegah penyebaran COVID-19 yang lebih meluas di wilkum Polsek Kuala Kampar. Masyarakat jadi lebih paham dan peduli terhadap bahaya Penyebaran COVID-19. ***

Laporan : E Pangaribuan

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Kapolres Kuansing dan Kajari Kuansing Coffee morning bersama

Sekertaris Komisi III DPRD Bengkalis, Kunjungi RSUD Mandau & Serahkan Sejumlah Bantuan

Pemerintah Kabupaten Siak Gesa Peluang Pariwisata Halal

Bersama Warga Kelurahan Perawang, Pelda Ramli Nst dan Sertu Venus Luberto Lakukan Penanggulangan Karhutla Dengan Cara Berpatroli

Larangan Membakar, Polsek Kuala Kampar Patroli Dan Bagikan Maklumat Kapolda Riau

Polda Riau Peringati Hari Jadi ke-75 Polwan, 691 Polwan di Polda Riau

Gelar Jum'at Curhat, Kapolres Rohul Ajak Masyarakat Untuk Selalu Menjaga Kamtibmas

Porprov Riau X 2022 Kuansing,  Luar Biasa ,,,,,,Tiwa Raih 2 Medali Emas

Bupati Rokan Hulu Ikuti Acara Upacara Peringati HUT RI Ke 75 Secara Virtual

Kapolsek Hulu Kuantan Silaturahmi Dengan 55 Ninik Mamak Pemangku Adat Se-Kec. Hulu Kuantan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kontingen Kecamatan Minas Optimis Boyong Prestasi Pada Gelaran POPDA Se-Kabupaten Siak Tahun 2024

2

PDIP dan PKB Memiliki Histori, M Shohibul Ahsan, SE Daftar Calon Wakil Bupati Pelalawan Ke PDIP

3

Lagi, Polsek Rengat Barat dan Polsek Lirik Bekuk Pengedar Sabu

4

Rombongan Gajah Liar Kembali Masuk Kampung Dan Rusak Rumah Warga Di Minas

5

Pertamina Hulu Rokan Pamerkan Inovasi Teknologi di Oman Petroleum & Energy Show 2024

6

Hadir di Bagholek Godang Masyarakat Kampar, Ini Kata Arfan Usman