MENU TUTUP

Bupati Rohul Ajak Masyarakat Berpartisipasi Untuk Ikut Mendukung Makanan Tradisional Kokek Baka

Kamis, 27 Oktober 2022 | 16:47:03 WIB Dibaca : 985 Kali
Bupati Rohul Ajak Masyarakat Berpartisipasi Untuk Ikut Mendukung Makanan Tradisional Kokek Baka

ROHUL, CATATANRIAU.com | Bupati Rokan Hulu(Rohul) H.Sukiman mengajak seluruh Masyarakat untuk memberikan dukungan dalam Nominasi Anugerah Pesona Indonesia atau API Award Tahun 2022 makanan Tradisional "Kokek Baka" Kabupaten Rokan Hulu(Rohul) yang saat ini telah berada pada urutan ke 4 sebagai makanan tradisional terpopuler.

Atas hal itu Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Rokan Hulu mengajak dan  menghimbau kepada seluruh Organisasi Perangkat
Daerah(OPD) Rohul, Camat, Lurah, Kepala Desa  Tokoh Adat, Tokoh Masyarakat, Pihak Perbankan, Instansi Vertikal, Kepala Sekolah.

Dan Ketua Organisasi Kemasyarakatan serta seluruh lapisan masyarakat Kabupaten Rohul untuk ikut serta mendukung makanan Tradisional Kokek Baka dari Kecamatan Rambah Kabupaten Rohul yang saat ini sudah masuk dalam 10 nominasi Anugerah Pesona Indonesia (API) Award Tahun 2022 dalam kategori makanan Tradisional terpopuler.

Untuk mendapatkan kategori terbaik dari Nominasi tersebut perlu adanya dukungan kita semua dengan cara :

a. Pungutan suara atau voting dapat dilakukan melalui SMS sebanyak -banyaknya untuk memilih Kokek Baka dengan cara ketik API kirim ke 99386

b. Like dan komen IG feed Pariwisata pada akun@ayo jalan-jalan Indonesia serta foto Kokek Baka Kabupaten Rohul.

c. Like dan comment pada post Facebook di akun API Award pada nominasi Kokek Baka Kabupaten Rokan Hulu atau(IE)

d.video pariwisata youtube channel dengan cara kunjungi situs Youtube.com dan buka channel API Award daftar menjadi subscriber dengan cara Klik tombol subscrib masuk ke tab playlist dan pilih kategori makanan Tradisional terpopuler like video nominasi kokek bakar dengan klik pada simbol like kedua periode pemungutan suara atau voting akan dilaksanakan pada tanggal 1 juni sampai dengan 31 Oktober 2022.

Bupati H.Sukiman Berharap dengan adanya partisipasi semua pihak Kokek Baka dapat memenangkan Nominasi Anugerah Pesona Indonesia atau API Award Tahun 2022 Sehingga bisa dikenal di tingkat Nasional bahkan di Mancanegara sekaligus bisa mengharumkan nama Kabupaten Rokan Hulu.

(MC Diskominfo-Desi/E.S.Nst)



Berita Terkait +

Acungan Jempol, Bhabinkamtibmas Buluh Cina Personil Polsek Siak Hulu Terus Beri Edukasi Cooling System Pemilu Damai

Kapolsek Pangkalan Kuras Pimpin Razia Gabungan Vaksinasi di Kelurahan Sorek Satu

Penyuluhan Bahaya Narkoba di Muara Basung Dalam Program TMMD Ke 108 Pinggir

Hari Ini Kapolsek Minas Kompol Sawaluddin Pane SH Pimpin Personil Polsek Minas Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19

Porprov Riau X 2022 Kuansing, Dua Bersaudara Sitompul, Jhon & Steven Raih Medali 

Zulfahrianto SE Secara Resmi Tutup Open Turnamen Voly Ball Putra APDESI Rohul Cup tahun 2022

Kabag Umum Kemenhukham Riau Kunjungi Lapas Pasir Pengaraian

Mantapkan Persiapan Menuju Pemilu Sukses 2024, Kapolsek Tapung Kembali Lakukan Cooling System

Serka Sri Wahyudi, Babinsa Koramil 03/Minas Monitoring Terhadap Tahapan Pemilu 2024 di Kantor PPK Sungai Mandau

Wakil Gubernur Riau, Tinjau Langsung TPS 10 Desa Pematang Berangan di Rokan Hulu

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kritik tajam forum BPD Kuansing,Boby Purba dipolisikan dan ini tanggapan BPPH PP Pekanbaru!

2

Polsek Batang Cenaku dan Polsek LBJ Ringkus Pengedar Sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya

3

Anton ST.MM: Perjalanan Karier & Dedikasinya Dalam Membangun

4

Tiga Pria Bejat Cabuli dan Setubuhi 3 (tiga) Anak di Bawah Umur di Lirik, Polres Inhu Gerak Cepat

5

Polsek Peranap Bekuk 2 Pengedar Sabu dan Polsek Pasir Penyu Amankan 1 Tersangka

6

Cabuli ABG 13 Tahun, Pria Berambut Pirang Diringkus Polsek Siak Hulu