MENU TUTUP

Serma Muhammad Nasir dan Serda Parjuni Patroli Drilling Demi Keamanan OVN di PT PHR Minas

Sabtu, 17 September 2022 | 12:34:27 WIB Dibaca : 917 Kali
Serma Muhammad Nasir dan Serda Parjuni Patroli Drilling Demi Keamanan OVN di PT PHR Minas

SIAK, CATATANRIAU.com | Sebagai langkah dan upaya memberi rasa aman terhadap  Objek Vital Nasional (OVN) PT. Pertamina Hulu Rokan (PHR) Babinsa Koramil 03/Minas Kodim 0322/Siak, Serma Muhammad Nasir dan Serda Parjuni, secara rutin melaksanakan kegiatan Pengamanan dan Patroli dipengerjaan pengeboran minyak bumi, di wilayah Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Sabtu (17/09/2022).

Hari ini mereka tampak melakukan Patroli di lokasi Drilling 6C-11E dgn co. 0°46'52,716"N 101°23'42,084"E RIG APS air Langga# 99 RT 003/RW 003 Desa Minas Barat Km.40 Kec. Minas, Kab. Siak. Kegiatan hari ini Mengeset alat peralatan.

Patroli di lokasi Driling P_9C- 38E dgn co. 0°42'16,031"N 101°27'12,474"E Rig ACS # 10 RT 004/RW 001 Kel Minas Jaya Km.28 Kec. Minas, Kab. Siak. Kegiatan hari ini pengeboran.

Patroli di lokasi Driling MNS-P22 7E-66E dgn co. 0°44'27,407"N 101°28'50,918"E Rig TMS-1 PT Bias RT 004/RW 001 Desa Minas Timur Km. 5 Kec. Minas, Kab. Siak. Kegiatan hari ini moving ke lokasi baru P03 9C-66 Kel Minas jaya Km. 28.

"Semua ini dilaksanakan dengan bertujuan untuk menjaga Objek Vital Negara (OVN) di wilayah Teritorial Kodim 0322/Siak, kemudian juga hal ini merupakan tugas dan tanggung jawab TNI AD. Dan merupakan salah satu wujud bakti TNI AD kepada bangsa dan negara. Selama patroli dilakukan semua terdapat dalam keadaan aman dan kondusif," pungkas Serma Muhammad Nasir dan Serda Parjuni.***

Laporan : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Pemkab Rohul Dorong Pengusaha Muda Lebih Inovatif dan Kreatif Ciptakan Peluang Usaha

Babinsa Koramil 03/Minas Serda Holmes Pasaribu Masih Rutin Pantau Perkembangan Banjir di Kampung Muara Kelantan

Berikut Ini Warung & Toko Sasaran Giat Ops Supervisi Hari Ini di Wilayah Kecamatan Minas

Polsek Minas Bagikan 200 Paket Takjil di Masjid Nurul Iman & Kepada Pengguna Jalan Raya

Bupati Rokan Hulu Bangga Bisa Berjumpa Dengan Masyarakat Dusun Sungai Bungo

Kawal Eksekusi Lahan Pembangunan Jalan Tol, Polres Siak Turunkan 300 Personil

Vaksinasi Aparatur Pemerintahan Sudah Dimulai, Camat Minas Himbau Masyarakat Jangan Takut

Polsek Minas Giat Monitoring Pelaksanaan Vaksinasi Hewan Ternak & Pengecekan PMK

Kapolda Riau Silahturahmi Dengan Forkopimda Kampar dan Tinjau Vaksinasi

Bupati Siak Alfedri Raih Penghargaan Top Pembina BUMD Tahun 2023

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kejutan Bersedia Mundur DPR - RI Terpilih, Syamsuar : Insya Allah Saya Maju Calon Gubernur

2

Polsek Seberida Ringkus Pasutri Pengedar Narkoba, 10 Gram Sabu Diamankan

3

Rusak Parah! Warga Minta Pemprov Riau Perbaiki Jalan Lintas Minas - Perawang

4

PHR Tampilkan Inovasi Proyek MNK, Ekoriparian Hingga Desa Energi Berdikari di IPA Convex 2024

5

Lapas Pasir Pengaraian Terus Tetap Serius Wujudkan Zona Integritas

6

Danrem 031/Wira Bima Sambut Tim Pokja Kajian Strategis Brigjen TNI Junaidi