MENU TUTUP

Nobar Film Sayap Sayap Patah Bersama Polda Riau, Nakes dr. Hendi Islami Terkagum

Senin, 05 September 2022 | 12:06:47 WIB Dibaca : 869 Kali
Nobar Film Sayap Sayap Patah Bersama Polda Riau, Nakes dr. Hendi Islami Terkagum

PEKANBARU, CATATANRIAU.com | Film sayap sayap patah terus mencuri atensi masyarakat. Film yang dibintangi Nicholas Saputra dan Ariel Tatum itu banyak diulas di berbagai media sosial hingga media media mainstream.

Film besutan sutradara Rudi Sudjarwo ini bahkan disebut sebagai film yang menguras air mata. Di balik semua itu, masyarakat Pekanbaru menyebut ada sejumlah hal yang bisa dipetik dari film yang skenario nya ditulis oleh Denny Siregar itu.

Menurut dr. Hendi salah satu tenaga kesehatan yang berkesempatan hadir didalam pemutaran perdana film Sayap Sayap Patah di XXI Mall SKA Pekanbaru adalah sangat bagi kita menyadari bahwa setiap profesi memiliki resikonya sendiri. 

"Menjadi abdi negara itu berjuang antara hidup dan mati.Maka dari itu menjadi istri mereka itu tidak seenak yang kita bayangkan," katanya, Minggu (04/09/22).

Diketahui adapun sinopsis dari film Sayap Sayap Patah adalah film tentang kisah cinta dua orang pasangan, Aji (Nicholas Saputra) yang berprofesi sebagai anggota Densus 88 dan Nani (Ariel Tatum), istrinya. 

Profesi Aji yang selalu berada di depan dalam memberantas terorisme membuat Nani istrinya yang sedang hamil tua khawatir.

Rasa cemas ini membuat kandungannya bermasalah, sehingga Nani terpaksa harus mengungsi ke rumah ibunya di Jakarta karena takut keguguran.

Kabar gembira datang, Aji dipindah ke Jakarta sekaligus bisa kembali bersama istrinya.

Sayangnya, ketika dia bertugas di hari pertamanya, penjara tempat para teroris ditahan jebol.

Situasi mencekam dan Aji termasuk salah satu petugas yang disandera, sedangkan Nani juga berjuang dengan kelahiran anak pertamanya.

Nilai moral selanjutnya adalah perlu mental yang kuat untuk menemani suami yang menjadi abdi negara. Sebab sebagai abdi negara, ia pun ya tanggung jawab yang besar imbuh Hendi. 

Setelah usai Nonton Bareng (Nobar) Kapolda Riau Irjen Pol. M. Iqbal, SIK, MH bersama jajarannya, pesan ya g disampaikan oleh Kapolda Riau adalah bahwa sebagai pejuang kita harus siap dan kuat.

"Makna filim ini sangat bagus dan menjadi motivasi bagi para Abdi Negara, dimana seorang istri yang akan berjuang melahirkan buah hatinnya disitu sang suami berkorban meninggalkan sang istri untuk tugas yang telah diberikan oleh negara, oleh karena itu kita sebagai Abdi Negara siap mengorbankan jiwa dan raga untuk tanah air. Maka, cintai pekerjaan kita dengan hati " ujar Kapolda Riau M. Iqbal.***


Laporan : Jaya 

Editor : Idris Harahap 



Berita Terkait +

Suhermanto Tokoh Pemuda Kecamatan Rumbai Siap Maju Caleg DPRD Provinsi Riau 2024

Jelang Pelantikan DPD Lemtari Kampar Mengadakan Rapat Internal

Sejumlah Media & Wartawan Di Kampar menetapkan Kuasa Hukumnya LBH Citra Keadilan Riau

Bersama Warga Binaan Di Perawang Barat, Serka Afrisal Rutin Patroli Antisipasi Kebakaran Hutan Dan Lahan

H Zukri : Petugas Kebersihan Disebut Pasukan Merah

Polres Pelalawan Buka Dapur Umum Motivasi Warga Perumahan GAA Isolasi Mandiri

Praka Gunariadi Sosialisasikan Tentang Nilai-nilai Pancasila Bagi Warga di Perawang Barat

PT. Buana Wira Lestari Mas dan PT. Rama Jaya Pramukti Berkerjasama Dengan Upika dan MPA Kec. Tapung Hilir dan Tapung Lakukan Sosialisasi dan Simulasi Antisipasi Karhutla

Kapolsek Lirik dan Ketua Bhayangkari Susuri Banjir, Bawa Pesan Pemilu Damai dan Bansos

Kembali Helat Ops Yustisi Bagi Pelanggar Prokes Covid-19, 8 Warga Kandis Dikenakan Sanksi Pembinaan

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PT RPI Disinyalir Eksekusi Kebun Sawit Masyarakat Tanpa Mufakat, Ini Kata Humasnya!

2

Buka POPDA 2024, Alfedri Dukung Atlet Muda Siak Semakin Bersinar

3

Nekat! Curi Sarang Burung Walet Anggota Polisi Pelaku di Hajar Massa

4

Kontingen Kecamatan Minas Optimis Boyong Prestasi Pada Gelaran POPDA Se-Kabupaten Siak Tahun 2024

5

Ketua Kwarcab Rohul Elbizri S.Stp,M.Si, Pimpin Rapat Koordinasi Pramuka

6

PDIP dan PKB Memiliki Histori, M Shohibul Ahsan, SE Daftar Calon Wakil Bupati Pelalawan Ke PDIP