MENU TUTUP

Agustus 2022 Pemkab Kampar Gelar Bagholek Godang Festival 2022

Selasa, 05 Juli 2022 | 22:05:46 WIB Dibaca : 1025 Kali
Agustus 2022 Pemkab Kampar Gelar Bagholek Godang Festival 2022

KAMPAR, CATATANRIAU.com | Setelah sekian lama pergelaran pesta rakyat tidak dilaksanakan akibat pandemi Covid-19, akhirnya bulan Agustus 2022 nantinya Pemerintah Daerah Kanupaten Kampar akan menggelar Bagholek Godang Festival tahun 2022. 

Demikian disampaikan Pj Bupati Kampar Dr H Kamsol,MM saat membuka rapat persiapan Bagholek Godang Festival 2022 yang dilaksanakan di Aula Kantor Bupati Kampar, selasa (5/7/2022). 

Dr. H. Kamsol, MM menjelaskan, bahwa dalam  Bagholek Godang Festival nantinya akan perkenalkan Seni, Budaya, Kuliner, Potensi Kretatif Kampar serta mendatangkan penyanyi religi Anisa Rahman. 

Untuk lebih jelas, Festival yang direncanakan tiga hari tersebut juga akan digelar prosesi Bagholek Godang 5 Koto, Gelar budaya antar Kecamatan, Muslim Fashion Show, Pameran dan Bazar, Hiburan Organized By Eo, Pawai Budaya Multietnis serta Gelar Alusista dari TNI Polri. 

Adapun tujuan Festival tersebut adalah sebagai sarana promosi wisata dengan tujuan pelestarian budaya dan kesenian daerah, dan nasional yang berbasiskan agama dan adat. Kemudian juga sebagai ajang penampilan kreatifitas seni yang diikuti generasi muda, pelajar dan mahasiswa, serta promosi hasil produk dan kerajinan unggulan Kampar. 

Selanjutnya tak kala penting, Kamsol juga menyampaikan bahwa pada kesempatan tersebut juga akan dilaksanakan nantinya Lounching Beras Cap Ulu Kasok dengan BUMD Kampar Agrowisata kerjasama Koperasi ASN dan Koperasi Petani serta Lounching Aplikasi Koperasi. 

Semoga dengan pelaksanaan Bagholek godang dalam benerapa tersebut bisa mendatangkan pengunjung luar Kampar bahkan luar Provinsi Riau guna meningkatkan ekonomi masyarakat Kampar.(Ocu Bundo)


Editor : Idris Harahap



Berita Terkait +

Setiap Hari Kambing Masuk Kelas, Siswa SMPN 3 Batang Gansal Mengeluh Ruang Kelas Tanpa Pintu

Polres Kampar, Jasa Raharja, dan Hutama Karya Bersinergi Jamin Kelancaran dan Keamanan Arus Lalu Lintas Jelang Natal dan Tahun Baru

Polsek Kuala Kampar Kembali Sosialisasi  Satgas Saber Pungli Di Wilayah Kantor Pos

Bentangkan Spanduk Tolak Galian C Ilegal di Pagar Balai Bupati, Forkot Mulai Eksis

Bupati Herman Lakukan Pemeriksaan Langsung Mobil Dinas ASN Se-Kabupaten Inhil

Respon Gejolak Giat Baksos Presisi Polri yang Terkesan Tidak Adil, Ketua KNPI Riau: Ya Sudah! Lagian Kami ini Biasa Memberi, Langganan Menjadi Donatur

Cooling Sistem Terus Di Lakukan Oleh Personil Polsek Kampar Kiri Hilir Dalam Rangka Mensukseskan Pemilu Damai 2024 Di Wilayah Hukumnya

Sertu Joko Purnomo Lakukan Giat Pendisiplinan & Sosialisasi Prokes Terhadap Masyarakat di Pasar

Bersama Stakeholder Terkait, Kopda Salomo Sembiring Lakukan Pendampingan Vaksinasi Hewan Ternak Sapi di Minas Jaya

Irjen Iqbal Lakukan Panen Perdana Tanaman Hortikultura di Lahan Polda Riau

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Harimau Sumatera Ditangkap Usai Terkam Pekerja di Pelalawan, BBKSDA Riau Tingkatkan Patroli

2

Mahasiswa Tolak Revisi UU TNI: Ancaman Bagi Demokrasi dan Supremasi Sipil

3

Puluhan Pemuda Geruduk PT SLS, Kantor Disegel Akibat Dugaan Ketidakpedulian Perusahaan

4

Dugaan Pelecehan di SMA Negeri 02 Tebing Tinggi Timur: Oknum Kades dan Guru Disorot, Polisi Diminta Bertindak

5

Kapolres Pelalawan Himbau Pemudik Prioritaskan Mudik Aman Keluarga Nyaman dan Hotline 110

6

Dewan Ridho Rizki dan PAC PP Minas Gelar Aksi Berbagi Takjil, Jalin Silaturahmi dan Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas