MENU TUTUP

Serius dan Tancap Gas! KNPI Riau Sambut Kehadiran Pemimpin Josss, Haji Muhammad Adil

Ahad, 26 Juni 2022 | 10:19:03 WIB Dibaca : 1013 Kali
Serius dan Tancap Gas! KNPI Riau Sambut Kehadiran Pemimpin Josss, Haji Muhammad Adil

MERANTI, CATATANRIAU.com | Guna Memastikan Arah Juang dan Garis Perjuangan Pemuda Riau yang tergabung dibawah naungan Induk Organisasi Kepemudaan, hari ini Minggu (26/6/2022) Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Provinsi Riau hadir dan menanti kehadiran Pemimpin Josss masa depan, Haji Muhammad Adil SH MM.

Bertempat di Mess Pemkab Meranti, Jalan Kurnia Nomor 27, Tangkerang Labuai, Kecamatan Bukit Raya, Kota Pekanbaru. Hari ini rombongan Pengurus, Anggota dan Simpatisan KNPI Riau telah berkumpul, guna menunggu kehadiran Pemimpin Josss nan Ganteng, yang saat ini menjabat sebagai Bupati Kepulauan Meranti.

Serius dan Tancap Gas! KNPI Riau Sambut Kehadiran Pemimpin Josss, Haji Muhammad Adil

"Alhamdulillah, bersyukur kepada Allah SWT. Kemarin malam Informasi ini telah disampaikan Ketua Larshen Yunus (LY), pada saat mengikuti acara di Ballroom Hotel Aryaduta dan pagi ini kami hadir tepat waktu. Ikhtiar dan Istiqomah menanti pemimpin masa depan" ungkap Yusra Koto, Wakil Ketua DPD KNPI Provinsi Riau.

Yusra juga menambahkan, bahwa kehadiran pihaknya pagi ini hanya untuk memenuhi undangan Bupati Meranti, untuk duduk Ngopi dan Sarapan bersama, seraya memastikan arah perjuangan pemuda, guna menyongsong 2024!!! Riau yang Cerdas, Hebat dan Bermartabat.

"Selamat datang Wahai Pemimpin Josss!!! saat ini kehadiranmu kami nanti. Kami sambut dengan penuh sukacita. Hormat buatmu Haji Muhammad Adil" tutur Yusra Koto, mengakhiri pernyataan persnya. (*)


 



Berita Terkait +

Patroli Gabungan TNI dan Masyarakat, Karhutla di Perawang Terpantau Nihil

Hari Ini Tim Pemburu Taking Covid-19 Masih Temui 7 Masyarakat Minas Abaikan Prokes

Peserta KKN di Desa Binamang Ciptakan Tong Sampah Dari Kayu dan Bambu

Melalui Komsos, Pelda Syafri dan Serda Dedi Imbau Warga Perawang Selalu Peduli Kebersihan Lingkungan & Kesehatan

BIN RIAU GELAR VAKSINASI MASSAL DOSIS DUA UNTUK PELAJAR DAN MASYARAKAT SECARA DOOR TO DOOR

Babinsa Koramil 03/Minas Serka Gopardin Ajak Warga Binaan Lakukan Penanggulangan Karhutla Dan Berpatroli di Mandiangin

Dalam rangka Hari Pendidikan Nasional, Polsek Minas bersama IPMKM Hadir di SMK N 1 Minas

Antisipasi Kebakaran Hutan Dan Lahan, Babinsa di Minas Timur Ini Ajak Warga Berpatroli

Begini Aksi Heroix Anggota Satlantas Polres Siak Tangkap Pelaku Jambret, Hingga Berikan Tembakan Peringatan

Ketua DPRD Kampar M. Faisal Siap Perjuangkan Aspirasi BPD Terkait Kenaikan Insentif dan Biaya Operasional

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Palu MK Mengetuk: Gugatan PSU Pilkada Siak Ditolak, Afni-Syamsurizal Segera Dilantik

2

Korban Pengeroyokan Diduga Oleh Oknum Security PT. TPP Datangi Polres Inhu Untuk Cari Keadilan

3

Disnaker Rohul Akan Verifikasi Ulang Keanggotaan Serikat Buruh Berdasarkan Surat DPD KSPI Riau

4

ITP2I dan PT SLS Kolaborasi Kuat Kembangkan SDM Perkebunan Sawit Ramah Lingkungan

5

Forum Peduli Sungai Kampar Temui Gubernur Riau : Desak Solusi Konkrit Atasi Banjir Akibat Spillway PLTA Koto Panjang

6

Putri Andini Rahmat, Remaja Rokan Hilir Raih Runner Up IV Duta Wisata Riau 2025: Angkat Advokasi MENYASAW Besamo Putri