MENU TUTUP

Kelinik Hewan Pekanbaru I di Jalan Rambutan No 69 Kembali Adakan Pengobatan Gratis

Senin, 13 Juni 2022 | 12:27:52 WIB Dibaca : 3975 Kali
Kelinik Hewan Pekanbaru I di Jalan Rambutan No 69 Kembali Adakan Pengobatan Gratis Sumber Owner klinik hewan pekanbaru drh. Tito Reza. MSI. MH

PEKANBARU, CATATANRIAU.com | Klinik Hewan Pekanbaru I, Jalan Rambutan No. 69  kembali menggelar pengobatan gratis pada tanggal 16-17 Juni 2022. Pendaftaran dimulai pada tanggal 13 s.d 14 Juni 2022, pemilik tidak perlu membawa hewan peliharaan pada saat pendaftaran. Pemilik hewan dapat melakukan pendaftaran langsung ke klinik Hewan Pekanbaru jalan Rambutan No. 69, Kel. Sidomulyo Timur, Kec. Marpoyan Damai, Kota Pekanbaru, Riau.

Adapun jadwal pelaksanaan: -Kamis 16 Juni untuk peliharaan yang sudah di vaksin, -Jum'at 17 Juni untuk peliharaan yang belum di vaksin. Masing-masing2 owner maksimal membawa 2 ekor hewan kesayangan, wajib membawa kartu berobat, buku vaksin jika hewan kesayangannya sudah di vaksin dan membawa Petcargo hewan kesayangannya.

Seperti di ketahui pengobatannya meliputi, Konsultasi, Pemeriksaan kebuntingan (USG), pemberian obat cacing, penanganan pada hewan sakit dan Scalling gigi.

Klinik Hewan Pekanbaru I  juga Memberikan kuota untuk OPERASI Kebiri gratis 10 ekor kucing jantan. Dengan syarat: 
-Hewan kesayangannya sdh di vaksin lengkap, usia minimal 8 bulan s.d 3 Th. -Dalam keadaan sehat dan dipastikan sehat oleh dokter. - Wajib membawa buku vaksin. - Wajib melakukan Cek Darah sebelum Operasi (biaya cek darah di tanggung oleh pemilik hewan).***


 



Berita Terkait +

Ada Surprise Untuk PLT Bupati Siak Drs Alfedri.Msi Saat Penutupan MTQ Kecamatan Minas Yang Ke-XVII

Ramadhan ke-17, Ini Kegiatan Kapolres Inhu Sejak Dini Hari Hingga Pagi

Polsek Kuala Kampar  Pimpin Pelayanan Pengamanan & Antisipasi  TPPO

Bupati Kampar bersama Kapolres Kunjungi Pos Check Point Covid-19 di Simpang Petapahan Tapung

Wakapolda Riau Buka Pelatihan Aplikasi Dashboard Lancang Kuning Bagi 11 Polda Rawan Karhutla

Putus Penularan Covid-19, Serda Heppy S Sosialisasi Prokes kepada Masyarakat di Pasar Minas

KUBANGGA Riau Bersama Suku Sakai ke Jakarta Datangi Presiden Jokowi Sebagai Bentuk Perlawanan Mafia Tanah

Tim Pemburu Taking Covid-19 di Minas, Hari Ini Masih Dapati 20 Orang Warga Tak Pakai Masker

Serma Benriyadi Babinsa Koramil 03/Minas Patroli Karlahut Bersama MPA & Securty di Lubuk Jering

Penguatan Binter SKK Migas di Area 4 PT PHR Minas, Dua Orang Babinsa Koramil Minas Ini Giat Patroli dan Komsos 

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

2

Fasilitas Anjungan SLS, Sopir Angkutan Kemitraan Nyaman Saat Bongkar TBS

3

Ribuan Masyarakat Hadiri Tabligh Akbar Yang Di Gelar Oleh Wabup Rohul

4

Usung Tema Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar! SDN 003 Belimbing Gelar Upacara Hardiknas Tahun 2024

5

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

6

Wabup Rohul Hadiri Festival Budaya Kesenian Melayu Gondang Borogong