Diakhir ia pun berharap agar Pemilu 2024 ini dapat berjalan dengan tertib, lancar dan aman, terutama pada penyelenggaraan tahapan pemungutan suara yang akan dilaksanakan pada (14/02/2024) nanti.
"Disini dituntut adanya profesionalitas dan netralitas penyelenggara pemilu sekaligus semua aparat diwilayah, sehingga Pemilu damai dan demokratis dapat terwujud khususnya di Kecamatan Minas," jelasnya.***
Laporan : Idris Harahap