MENU TUTUP

Lagi..! Petugas Kepolisian Pangkalan Kuras Patroli Saat Pelaksanaan Ibadah Tarawih

Ahad, 24 April 2022 | 12:13:39 WIB Dibaca : 971 Kali
Lagi..! Petugas Kepolisian Pangkalan Kuras Patroli Saat Pelaksanaan Ibadah Tarawih

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Petugas Kepolisian Pangkalan Kuras Jajaran Polres Pelalawan hingga Ramadhan 1443 H, terus melakukan giat pengamanan pelaksanaan Sholat tarawih di Kecamatan Pangkalan Kuras, Sabtu (23/4/2022) malam.

Pangemanan ini, petugas menyambangi Masjid Al-Ma'rifah dan Al-Falah di Kelurahan Sorek Satu Kecamatan Pangkalan Kuras.

Kapolsek Pangkalan Kuras Kompol A. Chandra Pietama SH, S.IK, MM mengatakan pengamaman ini dilakukan setiap malam selama bulan Ramadhan.

Bertujuan memberikan rasa aman nyaman kepada jamaah yang hendak melakukan ibadah sholat tarawih.

“Pengamanan Sholat tarawih akan rutin di lakukan setiap hari di bulan Ramadhan, tujuannya untuk memberikan rasa aman nyaman dan kondusif, sehingga umat Islam dapat menjalankan sholat tarawih dengan khidmat,” kata Kapolsek.( irwan)


 



Berita Terkait +

Danramil 04/Perawang Hadiri Giat Upacara HUT RI Ke-78 di Kecamatan Tualang

Kapolres Pelalawan Hadiri Bazar Ramadhan Polri Presisi 2025, Tegaskan Kepedulian dan Kebersamaan

Masyarakat Dua Kampung di Kecamatan Koto Gasib Terima Sertifikat Program Tora

Panwascam Minas Lantik 61 Orang PTPS Dan Berikan Pembekalan pertama

Bhakti Sosial Serentak Hari Bhayangkara 74 Polres dan Polsek di Kabupaten Pelalawan Salurkan Bantuan

Polsek Bandar Sei Kijang Patroli dan Sosialisasi AKB

Pasca Pencoblosan, Polres Inhu Perketat Pengamanan di PPK

Kejari Siak Taja Kegiatan FKP Sekaligus Peresmian Loket Tilang Berbentuk Tanjak

Komitmen Menjaga Lingkungan, PHR Sumbang Aksi Nyata Melalui Donasi dan Tanam Bibit Pohon

Dirlantas Polda Riau Raih Presisi Award Dari LEMKAPI

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

3

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

4

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

5

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

6

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat