MENU TUTUP

Vaksinasi Serentak Se Indonesia, Polsek Ukui dan Puskesmas Ukui Gelar Vaksinasi

Kamis, 21 April 2022 | 14:44:48 WIB Dibaca : 850 Kali
Vaksinasi Serentak Se Indonesia, Polsek Ukui dan Puskesmas Ukui Gelar Vaksinasi

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Untuk diketahui Pegurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU, bekerjasama dengan Kepolisian RI (Polri) dan Kementerian Agama (Kemenag), menggelar program vaksinasi booster menjelang Lebaran. Vaksinasi tersebut menyasar 1 juta masyarakat yang tersebar di berbagai daerah di Indonesia.

Kepolisian Sektor Ukui Polres Pelalawan turut mendukung program tersebut dengan dibukanya gerai/ tempat layanan vaksin di Pondok Pesantren Darurahman kelurahan ukui.

Turut hadir dalam kegiatan Vaksinasi serentak yang digelar oleh polsek ukui yaitu Kapolres Pelalawan AKBP. Guntur M. Tariq S.I.K beserta rombongan Kapolsek Ukui Iptu Tatit Rizkyan Hanafi, S.T.K.,S.I.K Danramil 04/ Pkl. Kuras Capt. Inf Horas Simbolon Kemenag Kab. Pelalawan diwakili oleh Drs. H. Salim Zaini, M.H, Camat Ukui Djoko Susilo S.KM, Ketua ranting NU Kec. Ukui H. Khundori, Kapus Ukui Rosdiana S.KM dan pengelola Ponpes H. Abdul Ajiz. Kamis 21/4/22

Vaksinasi booster kali ini akan digelar serentak seluruh indonesia selama empat hari hingga Sabtu (23/4). Dimulai pukul 10.00 WIB vaksinasi dilakukan di seluruh kantor PCNU, PWNU, Kemenag maupun di kantor kepolisian; juga di lembaga pendidikan maupun pesantren NU yang ditunjuk.

Syarat bagi peserta minimal sudah berusia 18 tahun. Peserta diutamakan adalah kaum lansia dan telah mendapatkan dua kali vaksinasi Covid-19. Bagi yang belum pernah vaksin juga bisa ikut untuk mendapatkan vaksin dosis pertama dalam program ini. 

Sementara itu, hasil Pendataan sementara hingga saat ini, jumlah peserta vaksinasi serentak yang digelar di Ponpes Darurrahman telah mencapa 200 Orang. Jumlah ini kemungkinan akan bertambah karena vaksinasi masih berlanjut hingha saat ini.( irwan)


 



Berita Terkait +

Koramil 11/PWK & Polsek Kandis Bersinergi Dalam Laksanakan Giat Patroli dan Sosialisasi Pandemi C-19

Irjen Pol Agung: Sosok Almarhum adalah sosok yang menginspirasi

Dukung Pembangunan Daerah, PHR Terima Penghargaan Atas Kontribusi Pembayaran Pajak Mineral

Pimp. Ponpes Dar-el Rasyid: Apresiasi Polsek Kuantan hilir kegiatan Jumat barokah

Gelar Qurban Ditengah Pandemi, Ketua PWOINusantara Riau Himbau Tetap Jalankan Protokol Kesehatan

Pemkab Siak, Beri Kemudahan Layanan Pembuatan E-KTP Bagi Pelajar Usia 17 Tahun

Babinsa Koramil Perawang, Pelda Syafri Rutin Ajak Warga Binaannya di Buatan II Agar Peduli Kebersihan Lingkungan Serta Kesehatan

Bupati HM Harris Kunjungi RSUD Selasih Siapkan 8 Ruang Isolasi

Pastikan Vaksin Covid-19 Dalam Keadaan Aman, AKBP Gunar Cek Tempat Penyimpanan di Dinkes Siak

Polsek Benai Lakukan Penyuluhan BINLUH Terkait Operasi Zebra Lancang Kuning di SMKN 1

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pemkab Rohul Gelar Sosialisasi Lomba Innovative Award 2024

2

Lecehkan 8 Orang Santrinya! Pria Bejat Pimpinan Ponpes Ini Akhirnya Diringkus Polres Inhu

3

Dua Petugas Lapas Pasir Pengaraian Dapat Penghargaan Di Harkitnas Ke-116

4

PT SLS dan PT Astra Agro Lestari Tbk Hadir, Sidang Gugatan Serobot 90 Hektar Bersidang Mediasi

5

DPP IKA FISIPOL UIR Resmi Dilantik, Dihadiri Tokoh-Tokoh Besar Riau

6

Korem 031/Wira Bima Gelar Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional Ke-116 Tahun 2024