MENU TUTUP

Tim Puslitbang Polri Lakukan Penelitian di Polres Siak

Selasa, 05 April 2022 | 10:52:15 WIB Dibaca : 750 Kali
Tim Puslitbang Polri Lakukan Penelitian di Polres Siak

SIAK, CATATANRIAU.com | Tim Pusat Penelitian dan Pengembangan (Puslitbang) Polri melaksanakan Penelitian  tentang "Tingkat Kepercayaan Masyarakat Terhadap Kinerja Polri"  .di wilayah Polres Siak dan jajarannya,Selasa ( 05/04/2022 ). 

Tim Puslitbang Polri dipimpin oleh Kombes Pol. SAEFUDDIN MIHAMAD,  S.I.K. dengan tiga anggota tim yaitu Pembina Dwi Irawati, S.S., Penata Verawati, SE   dan Penda Tk.I Nailatalmuna N.A.M.Ec.Dev yang didampingi oleh  Kabag Strajemen Birorena Polda Riau AKBP Osva dan tim. 

Tim penelitian diterima oleh Kapolres Siak AKBP Gunar Rahafiyanto,S.I.K, MH. 

Maksud dan tujuan  dari Penelitian puslitbang polri ke Kesatuan Kewilayahan adalah untuk memperoleh data dan fakta kemudian menganalisis data dan  fakta tersebut serta  untuk memperileh saran dan masukan dari Publik terkait dengan tingkat kepercayaan masyarakat terhadap kinerja Polri  di 5 (lima)  fungsi operasional kepolisian yaitu fungsi Reskrim, Intelkam, Lantas, Binmas dan Samapta. 

Penelitian yang dilakukan ini  menggunakan Metode MIx Metod yakni perpaduan antara penelitian kuantitatif yaitu penelitian dengan menggunakan link survey dan penelitian kualitatif dengan melaksanakan kegiatan FGD dan wawancara mendalan dengan para rrsponden baik dari internal maupun eksternal kepolisian.  
Adapun target responden yang mengisi link survey dari masing masing fungsi minimal 30 responden sehingga target minimal untuk tiap tiap satker polres adalah 150 responden, diluar Anggota/ASN lingkungan Polri. 

Khusus untuk Fungsi Reskrim respondennya adalah Responden yang pernah berurusan dengan Proses Penyidikan antara lain Saksi, Korban, Tersangka, Tahanan dan Pengacara. 

Kegiatan dibuka oleh Kapolres AKBP Gunar selanjutnya arahan dari Ketua tim penelitian Kombes Pol. Saefuddin mohamad, S.I.K. menjelaskan tentang maksud dantujuan serta teknis penelitian yang akan dilaksanakan. 

Selanjutnya kegiatan tim dilanjutkan dengan mengadakan Focus Group Discussion (FGD) baik kepada para Responden maupun Terhadap masing-masing Fungsi Kepolisian, hal ini dilakukan untuk menguatkan fakta-fakta terkait pelaksanaan Pelayanan kepolisian kepada masayarakat dengan harapan adanya masukan dan saran yang positif untuk meningkatkan kinerja polri dalam memberikan pelayanan yang baik dan maksimal kepada masyarakat di kemudian hari.***


 



Berita Terkait +

Babinsa Koramil 04/Perawang Bentu Warga Kurang Mampu Dengan Masuk Dapur Ibu Tuti Di Kampung Perawang Barat

Hari Ke-4 Rapat Pleno di PPK Tualang, Anggota Koramil 04/Perawang Tetap Standby Lakukan Pengamanan

Cegah Penularan Covid-19, Serma Muhajir, Babinsa Koramil 03/Minas Kembali Lakukan Gakplin di Pasar Tradisional.

Praka Gunardi, Babinsa Koramil 04/Perawang, Rutin Ajak Warga Binaannya Di Perawang Barat Patroli Gabungan Untuk Antisipasi Karhutla 

Berbagi Sembako,Masker,Vitamin C & Hand Sanitizer Presiden Rel-AKHLAG Sambangi Warga Langgam

Ayang Bahari Ucapkan Terimakasih Kepada Pemkab Siak Terkait Sembako Murah Jelang Lebaran

POLSEK MINAS LAKUKAN MONITORING DAN PENGAMANAN AGAR VAKSINASI AMAN

Perjalanan Reses Kusman Jaya, Ini Harapan Masyarakat Kampung Olak

Santri Ganjar Gotong Royong Bangun Ruang Kelas Pada Ponpes di Kampar

Melalui Jum'at Curhat, Plh Kapolsek Tapung Dengarkan Keluhan Langsung Masyarakat Desa Kijang Rejo

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kritik Kinerja BPD Kuansing, Ketua SAPMA PP ini di Polisikan, Ketua KNPI Riau: Ngawur!

2

Kritik tajam forum BPD Kuansing,Boby Purba dipolisikan dan ini tanggapan BPPH PP Pekanbaru!

3

Antusias Siswa SMA Pekanbaru Mengenal Asal Usul Migas Lewat PHR Journey Room

4

Polsek Batang Cenaku dan Polsek LBJ Ringkus Pengedar Sabu, Ini Jumlah Barang Buktinya

5

Sat Lantas Polres Kampar Bersama ISDC Polda Riau Gelar Giat Police Goes To School di SMAN 1 Tambang

6

Anton ST.MM: Perjalanan Karier & Dedikasinya Dalam Membangun