MENU TUTUP

Antisipasi Macet dan Penumpukan, Unit Lantas Polsek Pangkalan Kuras Lakukan Pengaturan di SPBU

Jumat, 25 Maret 2022 | 11:23:23 WIB Dibaca : 890 Kali
Antisipasi Macet dan Penumpukan, Unit Lantas Polsek Pangkalan Kuras Lakukan Pengaturan di SPBU

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Menghindari agar tidak penumpukan mobil saat pengisian BBM, sejumlah personil Polsek Pangkalan Kuras melaksanakan pengecekan di SPBU yang beroperasi di desa Dundangan, Kamis (24/3/2022) kemarin.

 

Dilakukan Unit Lantas Polsek Pangkalan Kuras, dilakukan di Depan SPBU desa Dundangan Kecamatan Pangkalan Kuras.

 

"Pengaturan tersebut untuk mencegah kecelakaan lalulintas dan kemacetan yang sering terjadi beberapa hari belakangan ini, yang diakibatkan antrian pengisian BBM di SPBU," ujar Kapolsek Pangkalan Kuras, Kompol A. Chandra Pietama.

 

Dalam pengaturan ini, petugas juga melakukan pengecekan stok BBM jenis Bio Solar yang ada di SPBU tersebut.

 

“Kita mengajak kerjasama pihak SPBU dalam menertibkan Mobil-mobil yang akan melakukan pengisian BBM, guna menghindari kemacetan,” lanjut Kapolsek.( irwan).


 



Berita Terkait +

Babinsa Kampung Rantau Bertuah Ini Lakukan Patroli & Sosialisasi Untuk Cegah Terjadinya Karhutla

Alhamdulillah, Kapolsek Siak Hulu Terus Laksanakan Giat Jum'at Curhat Dan Bakti Sosial Berbagi Sembako Bersama PT. ABL

Warga Benayah Tumpah Ruah Sambut UAS

Bupati Siak Alfedri Resmikan Penggunaan Bank Sampah Berkelana Program PT CPI & Unilak di Minas

Terima Anggota Paskibraka Nasional Dhea Sumardi Asal Kampar, Kamsol berpesan Jaga Nama Baik Dhea

Polsek Kuala Kampar Pengamanan Pelayanan Kamtibmas  di Pelabuhan Penumpang

Melalui Komosos, Babinsa Koramil 04/Perawang Serda Deddy.H Ajak Warga Perawang Jaga Kebersihan Lingkungan & Kesehatan

Kapolsek Siak Hulu Berserta Anggota Penuhi Panggilan Moral Di Tengah Beban Sukseskan Pemilu Damai 2024

DPC Demokrat Siak Berpartisipasi Sumbangkan Hadiah Utama Dalam Perayaan HUT Kec.Minas Ke-27

Pimpin Anev Secara Virtual, Kapolda Riau Apresiasi Inovasi Percepatan Laju Vaksinasi Covid-19

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PLTA Koto Panjang Hari ini Akan Menambah Bukaan Pintu Pelimpahan Air Waduk

2

Pj.Sekda Kampar Ahmad Yuzar Saksikan Sertijab Plt.Kepala Dinas Kominfo Dari Irwan Ar Ke Arizon SE

3

Untuk Perluasan HTI, Lagi, PT RPI di Inhu Serobot dan Merusak Kebun Masyarakat

4

Mendaftar Sebagai Calon Bupati di Demokrat, Indra Gunawan Ingin Membawa Perubahan Terhadap Kabupaten Siak

5

Jambret Remaja, Dua Pelaku Tangkap Massa. Begini Nasibnya Sekarang!

6

Menyala! Aliansi Putra Tempatan Tualang Deklarasi Dukung Dr.Afni Jadi Bupati Siak