MENU TUTUP

Kenalkan Polisi Sejak Dini, Polsek Kerumutan Mendapat Kunjungan Dari Anak TK

Selasa, 22 Maret 2022 | 14:50:47 WIB Dibaca : 1452 Kali
Kenalkan Polisi Sejak Dini, Polsek Kerumutan Mendapat Kunjungan Dari Anak TK

PELALAWAN, CATATANRIAU.com | Pengenalan sejak usia dini tentang tugas Polisi kepada kepada anak anak sangat perlu di lakukan, sehingga kehadiran Polisi kedepan nantinya tidak menjadi sosok yang menakutkan akan tetapi Polisi menjadi pribadi yang selalu dicintai oleh masyarakat.

 

Pada Selasa (22/03/2022) pagi tadi, Polsek Kerumutan, mendapat kunjungan dari siswa siswi Taman Kanak Kanak TK Islam Anajah beserta guru pendamping. Pada kesempatan itu, Kanit Binmas Polsek Kerumutan Bripka Rahmad beserta Anggota mengenalkan tugas tugas umum Polri kepada para siswa Taman Kanak Kanak dengan harapan supaya anak anak bisa terbiasa dengan aturan.

 

Setelah di kenalkan dengan tugas umum Polisi, kemudian para siswa siswi Taman Kanak Kanak Anajah Kerumutan tersebut di ajak melihat ruangan polsek serta peralatan yang dimiliki oleh Polsek Kerumutan terutama kendaraan Patroli serta kegunaan rompi lalu lintas maupun rompi anti peluru yang berada di polsek Kerumutan.

 

“Setelah kita perkenalkan, anak anak sangat antusias bahkan ingin naik kendaraan patroli dan ada juga yang ingin mencoba menggunakan rompi,” ucap Bripka Rahmad.

 

Menurut keterangan guru pembimbing Taman Kanak Kanak, bahwa kegiatan kunjungan ke kantor polisi sangat bermanfaat, terutama bisa meningkatkan mental anak anak yang semula takut ketemu sama sosok Polisi dengan sering berkunjung ke kantor polisi anak anak diharapkan tidak ada yang takut melihat sosok Polri.( irwan).


 



Berita Terkait +

APDESI Rokan Hulu Adakan Pertemuan Dalam Pembentukan Pengurus Tingkat Kecamatan

Kapolsek Tapung Cooling System Lagi, Baca Yang Disampaikannya

Keluarga PDP Gajah Sakti di Rapid Test Oleh Dinas Terkait

Serka Gopardin Lakukan Komsos Dan Pengecekan Anak Stunting di Kampung Mandiangin

Tinjau Lokasi Banjir, Gubri Serahkan Bantuan Untuk Korban Banjir

Diwakili Pelda Zulkifli, Danramil 03/Minas Hadiri Upacara Peringatan HUT PGRI dan HGN 2023 di SMKN 1 Minas

4 Personil Polsek Sosialisasi  Satgas Saber Pungli  di UPTD Dishub Kuala Kampar

Cegah Covid-19, Mahasiswa KUKERTA Balek Kampung UNRI 2021 Secara Door to Door Lakukan Sosialisasi

Babinsa Koramil 03/Minas Lakukan Penanggulangan Karhutla Dengan Berpatroli Bersama Masyarakat di Kampung Minas Barat 

Penguatan Binter SKK Migas di Area 2 PT PHR Minas, Peltu S Siambaton Serta Serma Zulkifli Lakukan Patroli 

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Polres Pelalawan Tangkap Dua Pengedar Sabu, Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika di Kecamatan Kerumutan

2

Masyarakat Koto Gasib Tolak PSU Siak, Gugatan Periodisasi Alfedri Kembali Picu Aksi

3

Kebakaran Hebat Landa Rumah Warga di Kerumutan, Kapolsek Turun Tangan Langsung

4

Duka di Pagi Hari: Warga Ukui Ditemukan Gantung Diri di Dapur Rumah

5

Soal Viral Video Dugem di Rutan Pekanbaru, Ketua KNPI Riau dan Relawan Prabowo Gibran Usul Budi Akak di Pindahkan ke Lapas Nusakambangan

6

Kasat Binmas Polres Kampar Turun Tangan Bantu Warga yang Mobilnya Terjebak Lumpur, Polisi Hadir di Tengah Masyarakat