MENU TUTUP

Percepatan Pemberian Vaksin Covid-19, Kapolsek Pangkalan Lesung Ikut Dalam AVATAR

Kamis, 10 Maret 2022 | 13:42:23 WIB Dibaca : 1544 Kali
Percepatan Pemberian Vaksin Covid-19, Kapolsek Pangkalan Lesung Ikut Dalam AVATAR

PELALAWAN, CATATANRIAU.com  | Kapolsek Pangkalan Lesung AKP Liston Sihombing SH, MH ikut dalam kegiatan Vaksinasi Covid-19 Antar Vaksin dan Antar (AVATAR) di wilayah hukumnya, Kamis (10/3/2022).

 

Aksi AVATAR ini dalam rangka percepatan pemberian Vaksinasi untuk anak usia 6 sampai 11 tahun. Dilakukan pada Siswa SDN 004 dan SDN 005 Desa Genduang Kecamatan Pangkalan Lesung Kabupaten Pelalawan. 

 

AKP Liston Sihombing SH, MH mengatakan, kegiatan bekerjasama dengan Puskesmas Bersinar Pangkalan Lesung.

 

"Vaksinasi cara AVATAR ini, untuk anak sekolah usia 6-11 tahun yakni SDN 004 dan 005 Desa Genduang Kecamatan Pangkalan Lesung. Sebagai Vaksinator Tenaga Kesehatan Puskesmas Bersinar Pangkalan Lesung," ujarnya.

 

Dalam kesempatan itu, Kapolsek menghimbau bagi Masyarakat yang belum mendapatkan Vaksinasi untuk segera mengunjungi gerai Vaksinasi yang disediakan.

 

”Kami himbau kepada seluruh lapisan masyarakat, khususnya Kecamatan Pangkalan Lesung yang belum menerima Vaksinasi untuk segera datang kegerai Vaksin yang telah di siapkan,” tutup Kapolsek( irwan saputra alias Ocu Bundo).


 



Berita Terkait +

Kapolres Rohul Melakukan Giat Jum'at Curhat Di Desa Rambah Hilir  

Pastikan Aman, Kapolres Bersama Forkopimda Rohul Tinjau Gereja Serta Pos PAM & Yan  

Bantu Penyaluran BST Menerapkan Prokes C-19 Tim Pengabdian UNRI Terima Pujian Dari Lurah Kandis Kota

Sekda Siak Sebut, Bapekam Mesti Paham Tupoksi

Babinsa Koramil 03/Mina Ajak Warga Binaan di Tasik Betung Lakukan Penanggulangan Karhutla Dan Berpatroli

7 Warga Minas Kembali Didapati Abai Protokol Kesehatan Oleh Tim Ops Yustisi Hari Ini

Gemar zakat ke IX Kecamatan Sungai Apit, Ini Harapan Husni Merza

Personel Polsubsektor Pelalawan Ikut Amankan Penyaluran BLT Warga Desa Sering

Serka Alexander dan Koptu Togi Bersama Warga Kuala Gasib, Giat Penanggulangan Karhutla Dengan Cara Berpatroli

Bantu Program Cegah Covid-19, PT IKPP Perawang Donasikan 300 Pcs APD Untuk Pemprov Riau

TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pengalaman dan Berdarah Minang, PKDP Minas Deklarasi Dukung Dr.Afni di Pilkada Siak

2

Fasilitas Anjungan SLS, Sopir Angkutan Kemitraan Nyaman Saat Bongkar TBS

3

Ribuan Masyarakat Hadiri Tabligh Akbar Yang Di Gelar Oleh Wabup Rohul

4

Usung Tema Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar! SDN 003 Belimbing Gelar Upacara Hardiknas Tahun 2024

5

Abu Kasim Gugat PT SLS Serobot 90 Hektar Lahan Masyarakat Adat

6

Wabup Rohul Hadiri Festival Budaya Kesenian Melayu Gondang Borogong